Search Results for: yogurt

Bahan pengganti santan yang lebih sehat via freepik ala duniamasak

4 Bahan Pengganti Santan yang Lebih Sehat

Santan atau coconut milk merupakan cairan yang berwarna putih seperti susu yang berasal dari kelapa. Banyak masakan Indonesia yang menggunakan bahan ini untuk membuat rasa makanan menjadi lebih lezat. Mulai dari opor ayam, soto, lodeh, gulai, hingga kue jajanan pasar. Dibalik kenikmatannya, santan memiliki kandungan lemak

Sticky PostReview yoghurt UGOOD jakarta dok. duniamasak

UGOOD, Fresh Yoghurt Made For U

Siapa yang sudah pernah mencoba minuman yoghurt dengan topping ketan hitam? Bagi yang belum ataupun yang ingin merasakan kembali kesegaran minuman ini, tim Duniamasak.com ingin memberikan rekomendasi yoghurt drinks yang mempunyai banyak pilihan rasa yang unik dan menarik yaitu UGOOD. UGOOD UGOOD terbentuk pada tahun 2019

Sticky PostDiet saat new normal via freepik ala tim duniamasak.com

Tetap Diet Saat New Normal, Ini Tipsnya!

Selama pandemi Covid 19 memang mengharuskan kita untuk tetap dirumah saja. Tentunya tidak jarang dari kita banyak menghabiskan waktu dengan mengonsumsi makanan-makanan tanpa diimbangi olahraga yang cukup. Hal tersebut secara tidak langsung dapat menambah berat badan pada tubuh kita. Sahabat Duma berencana untuk diet? Sebaiknya

Cereal bar indonesia via freepik ala duniamasak

Ini Loh 4 Cereal Bar di Indonesia yang Instagramable!

Selain perlu untuk berolahraga di pagi hari, sarapan pun menjadi sesuatu yang penting untuk memenuhi kebutuhan tubuh setiap hari. Makan pagi dapat berupa bubur, roti, atau sereal. Sereal menjadi favorit anak-anak karena banyak varian rasa yang dapat dicoba dengan menambahkan susu kesukaannya. Tidak sedikit juga

Probiotik prebiotik yogurt manfaat perbedaan via freepik ala duniamasak

Perbedaan Probiotik dan Prebiotik, Simak Juga Manfaatnya!

Pernahkah kamu mengalami gangguan pencernaan dalam jangka waktu tertentu? Mungkin hal ini dikarenakan kurangnya mengonsumsi makanan yang mengandung probiotik dan prebiotik. Kedua istilah ini akan banyak ditemukan pada produk makanan maupun suplemen. Sebenarnya, apa perbedaan dari probiotik dan prebiotik serta apa saja manfaatnya untuk pencernaan

Sticky PostMeredakan alergi via freepik ala duniamasak.com

Makanan yang Dapat Meredakan Alergi

Alergen merupakan istilah dari benda yang dapat menimbulkan alergi. Alergi sendiri adalah reaksi dari sistem kekebalan tubuh pada manusia apabila terdapat partikel asing yang masuk ke dalam tubuh. Reaksi tersebut dapat menyebabkan kulit terasa gatal, iritasi, bersin ataupun mata merah. Bila sahabat Duma sedang megalami

Jenis berry via freepik ala duniamasak

WOW! Ternyata Jenis Berry Banyak Banget Loh

Jika sering menyantap yogurt atau memakan roti dengan selai, maka sudah tidak akan asing lagi dengan buah-buahan ini. Ya, berry adalah salah satu jenis buah yang banyak ditemui berbentuk bulat dan kecil. Walaupun beberapa terbilang mini, namun khasiatnya tidak kalah hebat dengan buah lainnya yang berbentuk besar.

Sticky PostResep parfait yang sehat dan praktis via freepik ala duniamasak

Resep Parfait Yang Sehat dan Praktis Untuk Nutrisi Tubuh

Parfait merupakan makanan pencuci mulut yang terbuat dari sirup gula, telur, dan krim yang biasanya disantap dengan keadaan dingin. Awal mula dessert ini berasal dari negara Perancis. Selain dessert, parfait juga menjadi populer dinikmati untuk sarapan. Hal ini disebabkan karena parfait memiliki kandungan yang baik untuk

Sticky PostCafe dessert bali rekomendasi via freepik ala duniamasak

Rekomendasi Cafe Dengan Dessert Manis di Bali

Di akhir bulan, enaknya kita berwisata ke luar kota nih! Duma memiliki destinasi tujuan yang pastinya tidak akan ada yang berani menolak yaitu Bali. Siapa yang tak kenal kota dengan sejuta pesona keindahan pantainya? Selain pesona alam terbuka, Bali juga populer dengan makanannya yang otentik

Sticky PostPopping boba via tachungho.en.taiwantrade ala duniamasak

Popping Boba, Tren Baru untuk Topping Minuman Kekinian

Boba adalah hidangan makanan yang berbentuk bulat atau bola yang terbuat dari tapioka (tepung pati yang diekstrak dari umbi singkong) dan umumnya digunakan dalam minuman bubble tea atau milk tea. Bubble tea atau milk tea adalah minuman yang berbahan dasar teh, susu, dan biasanya diberi topping boba.