Search Results for: cafe

Mesin kopi Delonghi dok. duniamasak

Seduh Kopi Terbaikmu dengan DE’LONGHI

Tahun demi tahun, bisnis kopi selalu mengalami perkembangan yang baik. Masyarakat pun menyambutnya dengan antusias yang cukup menarik. Yang awalnya hanya menjadi penikmat, pada akhirnya akan terjun juga dalam bisnis tersebut dan menghasilkan minuman kopi yang beragam. Dengan sumber daya yang memadai, kopi pun semakin

Toffin Indonesia via duniamasak

TOFFIN, Solusi Nyata Untuk Para Pecinta Kopi

Beberapa tahun belakangan ini, kedai kopi semakin menjamur dimana-mana. Tidak hanya di Jakarta, namun sudah menyeluruh ke berbagai bagian di Indonesia. Mulai dari cabang franchise maupun kedai kopi lokal yang tak kalah enak. Tentu saja hal ini juga didukung dengan sumber peralatan dan perlengkapan terkait

Sticky PostParis sorbet dok. duniamasak

Cicipi Hidangan Penutup Ala Perancis di PARIS SORBET

Sorbet adalah hidangan dingin yang mirip es krim ataupun gelato. Yang membedakan sorbet dengan es krim dan gelato adalah dari bahan pembuatannya yaitu hanya terbuat dari buah dan air serta perasa. Proses pengolahan sorbet juga relatif lebih mudah dibandingkan yang lain. Nah, Duma penasaran banget

Sticky Postthe cat cabin kemang banner dok. duniamasak

THE CAT CABIN, Sensasi Menyantap Cemilan Bersama Kucing Yang Menggemaskan

Di bulan penuh kasih sayang ini, Duma ingin mengulas cafe yang berbeda dari konten review resto sebelumnya. Dengan mengangkat tema ‘Hari Kasih Sayang’, Duma ingin menyampaikan pesan bahwa tidak cukup hanya mencintai manusia namun perlu juga untuk menyayangi hewan sekitar kita. Salah satu contoh hewan

Sticky PostKuliner Mie - AL kebon jeruk jakarta dok. duniamasak

[Street Food Edition] Kuliner Mie – AL

Hai, sahabat Duma! Sekarang Duniamasak.com memiliki konten review makanan yang baru yaitu Street Food Edition. Street Food adalah makanan atau minuman siap santap yang dijual oleh penjual yang mempunyai warung, gerobak, atau kedai di tempat umum seperti di tepi jalan umum dan pasar. Umumnya, street

Sticky PostTempat makan artis 2019 via freepik ala duniamasak

Tempat Makan Milik Artis Hits Selama Tahun 2019

Tinggal menghitung jam untuk memasuki lembar baru di tahun 2020. Apakah sahabat Duma sudah siap? Sebelum menginjakkan kaki di tahun yang baru, mari kita kilas balik mengenai hal-hal yang ada di tahun 2019, terutama dalam bidang kuliner. Tahukah kamu bahwa dari tahun 2017 hingga 2019,

Sticky PostVIERA ala duniamasak

VIERA, Produk Perabotan Dapur Yang Wajib Dimiliki

Rumah merupakan satu bangunan yang digunakan untuk tempat tinggal makhluk hidup. Tujuan dibangun rumah adalah untuk melakukan kegiatan sosial di dalam tempat tinggal, seperti berhubungan dengan keluarga, menjalani hidup, makan, tidur, beraktivitas, dan lain sebagainya. Makan adalah menjadi sesuatu yang cukup penting untuk dilakukan kapanpun

Sticky PostRekomendasi fusion food via bottegaristorante.net ala tim duniamasak

Rekomendasi Fusion Food Indonesia Terlezat di Jakarta

Mendengar kata Fusion Food, mungkin dari sebagian sahabat Duma merasa asing. Fusion Food adalah makanan yang tercipta akibat perpaduan unsur makanan tradisional suatu negara dengan makanan dari mancanegara. Fusion Food adalah makanan yang lumrah dan memang sudah terkenal di negara-negara Barat. Beda halnya dengan Indonesia,

Sticky PostSaringan kopi kertas logam via freepik ala duniamasak

Saringan Kopi Mana Yang Lebih Baik, Kertas Atau Logam?

Bagi para pecinta kopi, lebih suka untuk mengolah sendiri di rumah atau membeli kopi instan? Tentu sensasi dalam menikmatinya pun akan berbeda. Jika menyeduh sendiri, pasti akan memerlukan peralatan dan perlengkapan kopi yang baik agar kopi yang disajikan menjadi lebih lezat. Salah satu alat yang