Tag Archives: lifestyle

Sticky PostMakanan khas Aceh mie aceh via pergikuliner.com ala tim duniamasak.com

Ragam Makanan Khas Aceh, Bikin Ketagihan Semua!

Indonesia memang kaya akan beragam kuliner nusantara. Aceh merupakah salah satu daerah yang tak boleh dilewatkan kulinernya. Mungkin yang sering terdengar oleh sahabat Duma adalah mie Aceh yang memang terkenal diberbagai daerah. Namun tidak hanya mie Aceh, nyatanya masih ada lagi makanan khas Aceh yang

Sticky PostPermen Tradisional Jahe via bukalapak ala tim duniamasak.com

Permen Tradisional Banyak yang Suka!

Siapa yang tidak menyukai permen? Banyak orang yang menyukai makanan yang satu ini. Bahkan permen menjadi salah satu makanan yang wajib dijajakan di supermarket bahkan warung-warung sekitar rumah. Hal itu dikarenakan kepopuleran permen yang tidak mengenal usia, baik anak kecil hingga orang dewasa banyak yang

Sticky PostAir putih kemasan via freepik ala tim duniamasak.com

Air Putih Kemasan, Kok Ada Kedaluwarsanya?

Air putih yang sering kita konsumsi sebetulnya tidak memiliki kedaluawarsa. Kandungan air putih murni dan tidak tercampur dengan kandungan yang dapat mempengaruihi kualitas air putih. Lantas mengapa air putih pada kemasan memiliki tanggal kedaluwarsa? Apakah maksud dari tanggal kedaluwarsa tersebut? Yuk simak penjelasannya disini! Tanggal

Sticky PostTingkatkan Nafsu Makan Anak via freepik.com ala tim duniamasak.com

Tingkatkan Nafsu Makan Anak Dengan Rempah-rempah

Anak-anak terkadang mengalami hal yang membuat orang tua khawatir, seperti nafsu makan yang berkurang. Walaupun hal tersebut merupakan hal yang wajar, tetap saja kita sebagai orang tua sangat khawatir bila hal tersebut dapat membahayakan kesehatan sang anak. Bila nafsu makan menurun dan berlangsung lama, sebaiknya

Sticky PostTips meredam suara blender via freepik ala tim duniamasak.com

Tips Meredam Suara Blender yang Bising

Blender merupakan salah satu elektronik yang sudah tidak asing lagi bagi kita. Fungsi dari blender sendiri adalah menghaluskan bahan-bahan baik buah-buahan maupun bumbu-bumbu masakan. Salah satu ciri khas blender yaitu suara yang dihasilkan ketika sedang menghaluskan bahan-bahan terasa bising. Terkadang kita tidak mendengar suara-suara disekitar

Sticky PostAplikasi Belanja Sayur Online via freepik ala tim duniamasak.com

Aplikasi Belanja Sayur Online, Yuk Masak di Rumah!

Saat ini apapun bisa dipesan secara online, mulai dari makanan, minuman hingga bahan-bahan masakan seperti sayuran. Ya, kini kita dapat memesan sayuran hingga bumbu masakan yang biasanya dijual di pasar secara online. Kita dapat memesan kebutuhan harian hanya dengan melalui sebuah aplikasi belanja sayur online

Sticky PostMengalami kram otot cobalah makan buah-buah ini via freepik ala tim duniamasak.com

Sedang Mengalami Kram Otot? Cobalah Konsumsi Buah ini!

Sahabat Duma pasti pernah mengalami kram otot bukan? Bila iya, tidak perlu panik berlebihan. Pasalnya kram otot adalah hal yang sering dialami oleh sebagian orang terutama atlet. Dalam medis, kram otot biasanya diakibatkan karena dehidrasi, cedera ringan, bahkan melakukan olahraga yang berlebihan. Untuk meredakan kram

Sticky PostBarang di dapur via freepik ala tim duniamasak.com

Ketahui: Barang di Dapur yang Sebaiknya Tidak Disimpan

Dapur sahabat Duma terasa semakin sempit? Coba sahabat Duma perhatikan lagi, apakah salah satu penyebabnya adalah barang di dapur yang sebaiknya tidak perlu disimpan? Jika iya, coba kita saring lagi, barang-barang pakah yang sebaiknya tidak disimpan terlalu lama agar tidak menumpuk dan merusak pemandangan dapur.

Sticky PostAplikasi Pesan Makanan Untuk Sahur dan Berbuka Puasa via freepik ala tim duniamasak.com

Aplikasi Pesan Makanan Untuk Sahur dan Berbuka Puasa

Beberapa bulan terakhir ini kita memang mengalami banyak perubahan akibat pandemi virus corona. Bahkan kita juga dilarang untuk berkumpul dan tetap di rumah saja untuk menghindari meluasnya penyebaran virus corona. Walaupun demikian, kita tidak perlu bingung untuk memesan makanan untuk sahur dan berbuka puasa. Saat

Sticky PostNgabuburit Seru di Dapur via freepik ala tim duniamasak.com

Ngabuburit Seru di Dapur, Mau Tau?

Salah satu kata yang akan sering terdengar saat bulan Ramadan adalah “ngabuburit“. Dalam KBBI, ngabuburit memiliki arti kegiatan menunggu azan magrib menjelang berbuka puasa pada waktu bulan Ramadan. Biasanya, banyak dari kita yang menghabiskan waktu untuk sekedar jalan-jalan sore dan tak jarang membeli aneka makanan