Search Results for: kemas

Sticky PostTips mengatasi makanan menumpuk setelah idul fitri via hellosehat.com ala tim duniamasak

Tips Mengatasi Makanan Menumpuk Setelah Idul Fitri

Hari raya Idul Fitri dapat dijadikan momen untuk berkumpul kembali bersama keluarga, apalagi keluarga yang sudah lama tidak bertemu. Sebelum hari raya Idul Fitri tiba, sebagian masyarakat Indonesia sudah sibuk memikirkan rencana apa yang akan dilakukan untuk hari raya nanti dan umumnya yang paling utama

Sticky PostParcel lebaran via padusi.id ala tim duniamasak hampers lebaran unik

Inspirasi Makanan Untuk Parcel Lebaran yang Wajib Dicoba

Lebaran sebentar lagi dan hanya tinggal menghitung hari untuk menyambut hari kemenangan tiba. Apakah sahabat Duma sudah mempersiapkan parcel untuk dibagikan ke sanak saudara atau tetangga terdekat? Kalo belum, kira-kira ingin jenis parcel seperti apa? Parcel dalam bentuk barang seperti peralatan makan atau parcel dalam

Sticky PostMakanan untuk kesehatan tulang via pexels.com

Demi Kesehatan Tulang Berikut Makanan yang Wajib Kamu Konsumsi

Masalah nyeri-nyeri sendi, dan masalah tulang lainnya seringkali dialami oleh kita yang kekurangan kalsium dan vitamin. Kita terkadang lalai dan tidak terlalu memerhatikan kandungan gizi dari makanan yang kita konsumsi sehari-hari. Untuk itu, tim duniamasak akan bagikan ke kamu informasi seputar kesehatan tulang dan makanan

Sticky Postmengembangkan bisnis frozen ala duniamasak via pixabay.com

Mengembangkan Bisnis Frozen Food: Berikut Peluangnya

Mengembangkan bisnis makanan memang memiliki risiko tersendiri. Salah satu risiko terbesar adalah makanan tidak laku terjual pada hari yang sama dan terancam dibuang. Maka dari itu, jika kamu ingin mengembangkan bisnis makanan, salah satu yang risikonya paling kecil adalah mengembangkan bisnis frozen food. Mengapa? Karena

Sticky PostMakanan Jepang: sushi via pexels

Dibalik Makanan Jepang: Sushi yang Harus Kamu Ketahui

Sahabat duma, kamu salah seorang penggila masakan Jepang? Salah satu masakan Jepang yang paling terkenal yaitu sushi. Nah, makanan Jepang: sushi ini mempunyai banyak makna lho jika dimakan. Apa aja sih keterangan lebih lanjutnya? Makanan Jepang: Sushi Unik Pilih gulungan yang sehat Hal yang harus

Sticky PostMesin Vacuum sealer untuk kebutuhan ala duniamasak via vimaster

Jaga Kualitas Produkmu dengan Mesin Vacuum Sealer

Mesin vacuum sealer telah menjadi teknologi pengemasan yang saat ini banyak digunakan oleh pengusaha. Memang teknologi ini mampu membuat produk makanan menjadi lebih awet. Sedangkan untuk produk non makanan, vacuum sealer dapat digunakan untuk menjaga kualitas produk tersebut. Berikut ini keuntungan yang didapatkan dengan memakai

Pengaruh kopi bagi kesuburan ala duniamasak via pexels.com

Pengaruh Kopi Bagi Kesuburan Pasutri, Penting untuk Dibaca!

Apakah kamu dan pasangan sedang dalam proses kehamilan? Jika ya, coba perhatikan seberapa sering kamu mengonsumsi minuman yang mengandung kafein dalam sehari. Ya, jika sahabat duma dalam sehari sering minum-minuman berkafein seperti kopi atau minuman energi, perlu diwaspadai lho! Pasalnya, pengaruh kopi ternyata perlu kamu waspadai

Cara mengolah biji kopi ala duniamasak via pixabay.com

Cara Mengolah Biji Kopi: Pengolahan dengan Proses Basah

Sebagaimana yang kita ketahui secangkir kopi dihasilkan melalui proses yang sangat panjang. Mulai dari teknik budidaya, pengolahan pasca panen hingga ke penyajian akhir. Hanya dari biji kopi berkualitas secangkir kopi bercita rasa tinggi bisa kita nikmati. Di bawah ini tim duma akan membagikan tips untuk