Search Results for: kedua

Sticky PostMacam-macam spons via freepik ala tim duniamasak.com

Macam-macam Spons Untuk Membersihkan Barang

Spons sering digunakan untuk membersihkan piring ataupun peralatan dapur kotor lainnya. Penggunaan spons ini memang sangat ampuh dalam membersihkan kotoran yang membandel pada barang. Biasanya penggunaan spons ini juga dibersamaan dengan sabun cuci dan air agar barang yang dibersihkan dapat kembali bersih seperti semula. Walaupun

Sticky Postvarian bakso via freepik ala tim duniamasak.com

8 Varian Bakso Nusantara yang Enak dan Lezat

Bakso merupakan salah satu makanan favorit orang Indonesia. Tidak dapat dipungkiri kepopuleran bakso membuatnya sangat mudah ditemui diberbagai daerah. Apalagi setiap daerah biasanya memiliki bakso andalannya masing-masing. Dari sekian banyak bakso yang ada di Indonesia, berikut ini adalah 8 varian bakso nusantara yang enak dan

Perbedaan kulit pangsit dimsum gyoz siomay via freepik ala duniamasak

Perbedaan Kulit Pangsit, Kulit Siomay, dan Kulit Gyoza

Dimsum merupakan makanan-makanan kecil yang biasanya disantap saat sarapan yang terkenal di Hongkong. Beberapa makanan Dimsum yang populer di seluruh dunia adalah bakpao, siomay, pangsit, hakau, dan gyoza. Dari makanan tersebut, terdapat hidangan yang bentuk dan pembuatannya hampir sama. Misalnya pangsit, siomay, dan gyoza. Terlihat

Sticky Postkuliner betawi nasi ulam via jakartajive.com ala tim duniamasak.com

Semarak Ulang Tahun Jakarta, Cicipi Kuliner Betawi ini!

Ulang tahun Jakarta diperingati setiap tanggal 22 Juni. Tepat di hari ini usia kota Jakarta bertambah satu tahun. Perayaan ulang tahun Jakarta tidak luput dari sentuhan budaya Betawi. Mulai dari tarian tradisional Betawi hingga ragam sajian kuliner Betawi pun ikut meramaikan perayaan ulang tahun Jakarta.

Sticky PostDapur Kotor dan Dapur Bersih via freepik ala tim duniamasak.com

Dapur Kotor dan Dapur Bersih, Apa Sih Maksudnya?

Sahabat Duma pasti sering mendengar istilah dapur bersih dan dapur kotor yang sering digunakan oleh kebanyakan orang di Asia. Namun, apakah sahabat Duma tahu maksud dari istilah dapur kotor dan dapur bersih itu apa? Mungkin dari kita langsung membayangkan bahwa dapur bersih memiliki tingkat kebersihan

Sticky Postnasi goreng enak di Jakarta via freepik ala tim duniamasak.com Resep Nasi Goreng Saus Tiram Untuk Sahur

5 Rekomendasi Kuliner Nasi Goreng Enak di Jakarta!

Nasi goreng yang merupakan makanan khas Indonesia memang sudah diakui kelezatannya. Ya, nasi goreng menjadi salah satu makanan terlezat versi CNN. Nasi goreng sangat cocok dengan lidah orang Indonesia, tidak heran bila kita dapat dengan mudah menemukan makanan ini. Nah bila sahabat Duma sedang berkunjung

Sticky PostMulai Usaha Frozen Food via theguardian.com

Mulai Usaha Frozen Food Di Rumah dengan Mesin Pendingin Ini!

Peluang usaha frozen food memang begitu menjanjikan. Pasalnya, sisi praktis dari frozen food menjadi pilihan bagi konsumen sebab dapat meminimalisir waktu untuk menyiapkan makanan. Dari sisi bisnis, usaha frozen food pun begitu menguntungkan dari banyak segi, antara lain waktu, modal dan tenaga. Dari segi produk

Sticky PostMakanan viral dirumahaja via freepik ala duniamasak

Selain Dalgona Coffee, Resep Makanan Viral Ini Juga Dapat Kamu Coba #DiRumahAja!

Semenjak diberlakukannya social distancing, self quarantine, dan gerakan #dirumahaja; masyarakat Indonesia menjadi lebih sering untuk memasak sendiri di rumah. Hal ini juga didukung oleh social media yang semakin mudah dan cepat untuk membagikan informasi tentang resep masakan. Baru-baru ini, kita sempat dihebohkan dengan resep minuman

Sticky PostRestoran vegan vegetarian Jakarta via freepik ala duniamasak

Rekomendasi Restoran Ramah Vegan dan Vegetarian

Bagi yang sedang menjalani program gaya hidup sehat, mungkin tertarik untuk mencoba lifestyle ala vegan atau vegetarian. Tentu kedua hal tersebut berbeda dari segi menyantap makanan yang akan dikonsumsi. Namun jangan khawatir karena di Jakarta dan sekitarnya sudah terdapat banyak tempat makan yang menyediakan menu

Sticky PostResep Ramen Pedas via freepik ala tim duniamasak.com

Resep Ramen Pedas, Rasakan Sensasi Pedasnya!

Ramen adalah salah satu jenis kuliner yang terkenal di seluruh penjuru dunia. Olahan mie yang lezat ini berasal dari Jepang, namun juga dapat ditemui di beberapa negara Asia lain dengan penyebutan yang sedikit berbeda, contohnya Ramyeon dalam bahasa Korea. Keduanya memiliki konsep dasar yang sama