Search Results for: manfaat

Sticky PostMerencanakan gizi dalam bahan makanan sehari-hari via shutterstock.com

Pentingnya Merencanakan Gizi Selama Seminggu untuk Keluarga

Sahabat duma, gizi sehari-hari kita sebaiknya terpenuhi ya! Namun, kadangkala kita sering bingung untuk merencanakan gizi untuk keluarga. Pentingnya merencanakan gizi selama seminggu satu kali akan membuat pekerjaan masak memasakmu lebih ringan. Untuk itu, yuk simak penjelasan tim duma di bawah ini! Merencanakan Gizi Kenapa

Sticky Post

7 Makanan yang Sehat untuk Kaum Wanita

Perawatan wanita dari ujung kaki sampai ujung kepala memang bisa dibilang akan merogoh kocek kita dalam-dalam. Bukan hanya itu, konsistensi juga harus dijaga ya sahabat duma! Nah, kamu nggak usah pusing-pusing karena takut terlalu banyak uang yang dihabiskan untuk perawatan. Tim duniamasak akan membagikan informasi

Sticky PostResep puding coklat via tospimage.com

Resep Puding Coklat Andalan Kesukaan Keluarga

Puding memang salah satu makanan penutup yang bisa menjadi camilan sehat sehari-hari. Puding coklat merupakan salah satu varian yang paling disukai. Nah, meskipun pembuatannya mudah, namun ada resep rahasianya lho agar santapan puding coklat lebih nikmat. Bisa-bisa sekali lahap ya! Intip resep dapur duniamasak yuk!

Sticky Postmesin pengolah makanan yang harus dimiliki via structuraconcept.com

Mesin Pengolah Makanan yang Harus Dimiliki untuk Memulai Bisnis Kuliner

Membuat restoran atau rumah makan sendiri adalah impian besar bagi sebagian orang. Untuk memulainya keberanian saja tidaklah cukup, dibutuhkan pengetahuan tentang bidang yang akan kamu geluti serta modal yang memadai untuk menunjang kebutuhan dalam berbisnis. Salah satunya adalah mesin yang dapat mempermudah pengolahan bahan makanan

Sticky Postmenu favorit untuk ulang tahun via imagenesmi

Menu Favorit untuk Pesta Ulang Tahun yang Tidak Boleh Dilewatkan

Ulang tahun adalah momen spesial dimana bertambahnya usia dan kedewasaan seseorang. Momen ini sering dirayakan dengan pesta bersama keluarga ataupun mengundang para sahabat dekat dengan harapan kebersamaan akan tetap terjaga seiring bertambahnya umur seseorang. Saat menjamu para undangan tentunya harus disiapkan berbagai macam menu favorit

Sticky PostMakanan untuk penyakit asam lambung ala duniamasak via pixabay.com

Pilihan Makanan Tepat untuk Kamu Penderita Asam Lambung

Hai sahabat duma, diantara kalian ada yang sering mengalami asam lambung nggak sih? Penyakit yang satu ini erat banget kaitannya dengan pilihan makanan. Pilihlah makanan berikut ini sebagai penyembuhannya! Makanan Tepat untuk Penderita Asam Lambung Oatmeal Penderita penyakit lambung memerlukan makanan yang kaya akan serat

Sticky Post

Kulina: Membantumu untuk Repotnya Makan di Jakarta!

Tim Duniamasak berkesempatan untuk mewawancarai salah seorang co-founder Kulina: Andy Fajar Handika. Tim Duniamasak pun mampir ke kantor Kulina bertempat di Jl. Tulodong Atas, Senayan, Kebayoran Baru, Kota Jakarta Selatan. Kamu tahu nggak sih apa itu Kulina? Yuk simak penjelasan tim duma di bawah ini!

Pola makan sehat ala duniamasak via nationwidepharmacies Pola Hidup Sehat Untuk Pengidap Asma

Konsumsi Makanan Sehat ini untuk Kesehatan Jantungmu

Kesehatan jantung juga dipengaruhi oleh beberapa faktor makanan sehat. Jaga detak jantungmu dengan makanan. Nah, makanan seperti apa aja sih yang mampu menjaga kesehatan jantung kita? Simak penjelasan lengkapnya dari tim duma di bawah ini. Kesehatan Jantung Makanan bisa menjadi salah satu penyebab datangnya suatu