Search Results for: lada

Menyimpan bumbu dapur via freepik ala duniamasak

Yuk, Simak Tips Menyimpan Bumbu Dapur Yang Benar

Bumbu dapur adalah bahan yang akan ditambahkan kedalam masakan. Bumbu dapur memiliki fungsi untuk menyedapkan atau membangkitkan rasa suatu masakan. Bumbu ini bisa berbentuk basah maupun kering. Supaya lebih praktis saat memasak, biasanya para ibu rumah tangga menyimpan stok bumbu di dalam dapurnya. Namun perlu

Asinan Rika dok. duniamasak

Mencari Olahan Buah yang Segar? Yuk coba ASINAN RIKA!

Jika mendengar asinan, apa yang akan terbesit di pikiranmu? Pasti akan langsung terpikir sebuah makanan yang berasal dari Bogor ya? Asinan adalah makanan yang dibuat dengan cara diasinkan atau diasamkan yang berisi beragam sayuran atau buah-buahan. Terdapat banyak jenis asinan dan memang yang paling populer

Makanan Turki via freepik ala duniamasak

Saatnya Mencoba Makanan Khas Turki

Turki merupakan sebuah negara yang cukup unik. Negara ini terbentang luas di kawasan Eurasia sehingga banyak yang bisa dieksplorasi ketika berkunjung ke Turki. Tidak hanya dalam segi wisata sejarah, namun tentunya untuk wisata kuliner juga mempunyai ragam rasa yang wajib dicicipi. Yuk, saatnya mencoba makanan

Resep makanan kesehatan otak via freepik ala duniamasak

Resep Makanan Yang Baik Untuk Menjaga Kesehatan Otak

Tahukah kamu bahwa makanan yang dikonsumsi sehari-hari bisa berpengaruh ke dalam otak manusia? Sebenarnya semua makanan yang dikonsumsi bisa berpengaruh ke hampir semua bagian tubuh manusia sehingga perlu memilih santapan yang kaya akan gizi. Kali ini, Duniamasak.com ingin memberikan resep makanan yang baik untuk menjaga

Sticky PostKuliner Mie - AL kebon jeruk jakarta dok. duniamasak

[Street Food Edition] Kuliner Mie – AL

Hai, sahabat Duma! Sekarang Duniamasak.com memiliki konten review makanan yang baru yaitu Street Food Edition. Street Food adalah makanan atau minuman siap santap yang dijual oleh penjual yang mempunyai warung, gerobak, atau kedai di tempat umum seperti di tepi jalan umum dan pasar. Umumnya, street

Sticky Posttips belajar memasak via freepik ala tim duniamasak.com

Tips Belajar Memasak Bagi Pemula, Yuk Kembangkan Keterampilan Memasakmu!

Memasak adalah kegiatan mengolah makanan yang belum matang menjadi makanan matang dan siap disantap. Memasak juga dapat merupakan kegiatan yang dapat mengembangkan kreatifitas. Karena dengan memasak kita dapat menciptakan ide-ide masakan yang dapat menggugah selera makan orang disekitar kita. Bahkan bila masakan kita sangat enak,

Sticky PostMenu bakaran tahun baru BBQ barbecue barbeque via freepik ala duniamasak Inspirasi Kencan Pertama dari Drakor

Menu Bakaran Untuk Pesta Tahun Baru

Sebentar lagi kita akan menyambut tahun baru 2020 nih! Sahabat Duma sudah menyiapkan acara apa untuk merayakan pergantian tahun nanti di malam tahun baru? Biasanya pasti akan mengadakan acara masak bakar-bakaran atau lebih dikenal dengan sebutan barbecue yang menyajikan beraneka macam makanan. Sudah tau mau masak

Sticky PostSajian khas vietnam via freepik ala duniamasak

Intip Sajian Khas Vietnam Yang Patut Dicoba

Vietnam merupakan negara paling timur di Semenanjung Indochina di Asia Tenggara. Seperti yang diketahui, Vietnam berdiri berbatasan dengan Republik Rakyat Tiongkok di sebelah utara, Laos di sebelah barat laut, Kamboja di sebelah barat daya dan di sebelah timur terbentang Laut China Selatan. Oleh karena itu,

Sticky PostStreet food fusion in london camden via freepik ala duniamasak

Cicipi Street Food ala Fusion di London

London adalah ibu kota Inggris yang merupakan wilayah metropolitan terbesar di Britania Raya dan juga zona perkotaan terbesar di Uni Eropa menurut luas wilayahnya. Selain terkenal dengan sejarahnya yang hebat, London juga menjadi salah satu kawasan pusat street food terenak dan terunik di dunia. Tidak hanya sekedar makanan kaki

Sticky PostAsinan indonesia via inews ala duniamasak

Aneka Macam Asinan Yang Populer di Indonesia

Asinan adalah hidangan yang dibuat dengan metode pengacaran (pengasinan dengan garam atau pengasaman dengan cuka). Asinan biasanya berisi berbagai jenis sayuran atau buah-buahan. Tahukah kamu bahwa asinan merupakan makanan khas juga seni kuliner di Indonesia? Ya, sebenarnya asinan ini bisa dibilang mirip dengan rujak, namun