Search Results for: tips

Sticky PostTips Menggunakan Kompor Tanam via freepik ala tim duniamasak.com

Tips Menggunakan Kompor Tanam yang Benar Bagi Kamu Para Pemula!

Tips menggunakan kompor tanam. Berkembangnya teknologi dan gaya hidup modern diikuti oleh ragam pilihan perabot rumah tangga. Salah satu perabot rumah tangga yang telah berkembang dari segi bentuk dan fungsinya adalah kompor. Jika dahulu kompor yang biasa kita tahu adalah kompor minyak dan kompor gas

Sticky PostTips Cepat Hamil via freepik ala tim duniamasak.com

Tips Cepat Hamil Dengan Konsumsi Makanan Berikut Untuk Kesuburan Wanita

Kehamilan adalah momen yang dinanti-nantikan oleh setiap pasangan setelah menikah. Mengkonsumsi makanan yang kaya akan nutrisi sangat dianjurkan agar dapat meningkatkan kesuburan wanita. Kali ini Duma ingin memberikan tips cepat hamil dengan konsumsi makanan berikut untuk kesuburan wanita, yuk disimak! Makanan Untuk Kesuburan Wanita Beragam

Sticky PostBuka Usaha Franchise Kuliner via freepik ala tim duniamasak.com

Ingin Buka Usaha Franchise Kuliner? Simak Tips Berikut Agar Sukses

Sahabat Duma mulai tertarik dengan bisnis franchise yang saat ini mulai banyak ditemukan? Tidak heran bila banyak orang yang mulai tertarik untuk membuka bisnis franchise. Pasalnya, bisnis franchise ini sangat menguntungkan karena kita tidak perlu memulai promosi usaha kita dari awal. Selain modal yang cukup

Sticky Postpie buah agar tidak mudah lembek via freepik ala tim duniamasak.com

Tips Menyajikan Pie Buah Agar Tidak Mudah Lembek

Pie memang termasuk camilan yang cocok disajikan kapan saja. Saking populenya pie banyak sekali oleh-oleh khas daerah yang menjadikan pie sebagai makanan khas yang wajib dibawa pulang setelah berkunjung. Pie yang umumnya terkenal di Indonesia memiliki bentuk yang menyerupai mangkuk dengan topping buah ataupun susu

Sticky Post5 Lagu Romantis Untuk Rayakan Anniversary Pernikahan via freepik ala tim duniamasak.com

5 Tips Kencan Hemat di Hari Valentine, Tetap Romantis lho!

Hari Valentine atau yang sering disebut dengan Hari Kasih sayang jatuh pada tanggal 14 Februari setiap tahunnya. Banyak orang yang sering merayakan Hari Valentine bersama orang tercinta. Umumnya mereka mengajak pasangannya makan malam romantis untuk menghabiskan hari Valentine bersama. Berikut ini adalah tips kencan hemat

Sticky PostMengatur angpao imlek anak tahun baru via freepik ala duniamasak

Tips Mengatur Angpao Imlek Yang Diterima Anak

Angpao merupakan amplop merah yang biasanya akan diisi uang sebagai hadiah menyambut perayaaan tahun baru imlek. Warna merah diartikan sebagai lambang keberuntungan, kesejahteraan dan kebahagiaan yang akan mendatangkan nasib baik bagi penerima angpao dalam kebudayaan suku Tionghoa. Selain dalam perayaan tahun baru imlek, angpao juga

Sticky Posttips membeli mixer roti via freepik ala tim duniamasak.com

Tips Membeli Mixer Roti untuk Usaha

Roti merupakan salah satu sumber karbohidrat yang banyak digemari masyarakat Indonesia, bahkan bisa menggantikan nasi sebagai makanan. Di negara barat roti menjadi makanan pokok yang setiap hari harus tersedia di kulkas. Karena hal tersebut banyak pengusaha roti yang mulai menjamur di berbagai daerah di Indonesia.

Sticky Postmemasak via freepik ala tim duniamasak.com

Tips Belajar Memasak Bagi Pemula, Yuk Kembangkan Keterampilan Memasakmu!

Memasak adalah kegiatan mengolah makanan yang belum matang menjadi makanan matang dan siap disantap. Memasak juga dapat merupakan kegiatan yang dapat mengembangkan kreatifitas. Karena dengan memasak kita dapat menciptakan ide-ide masakan yang dapat menggugah selera makan orang disekitar kita. Bahkan bila masakan kita sangat enak,

Sticky PostMenjaga kesehatan liburan via freepik ala duniamasak

Tips Menjaga Kesehatan Saat Liburan

Akhir tahun adalah waktu yang tepat untuk berlibur bersama keluarga dan kerabat terdekat. Ada yang pergi ke luar kota atau ke luar negeri, ada yang berkunjung ke mall atau pantai, ada juga yang diam di rumah dan menghabiskan waktu untuk beristirahat sejenak agar melepas penat.

Sticky PostTips menata meja makan di acara natal tahun baru hari ibu via freepik ala duniamasak

Tips Menata Meja Makan Untuk Menjamu Tamu

Sebentar lagi, masyarakat Indonesia akan menyambut 3 hari besar yaitu hari Ibu, hari Natal, dan Tahun Baru. Apakah sahabat Duma sudah menyiapkan dan membuat acara untuk merayakan ketiga event ini? Jika hanya merayakan satu atau dua acara, sahabat Duma juga perlu mempersiapkan hal-hal penting untuk menyambut