Search Results for: jagung

Sticky PostAsinan indonesia via inews ala duniamasak

Aneka Macam Asinan Yang Populer di Indonesia

Asinan adalah hidangan yang dibuat dengan metode pengacaran (pengasinan dengan garam atau pengasaman dengan cuka). Asinan biasanya berisi berbagai jenis sayuran atau buah-buahan. Tahukah kamu bahwa asinan merupakan makanan khas juga seni kuliner di Indonesia? Ya, sebenarnya asinan ini bisa dibilang mirip dengan rujak, namun

Sticky PostTingkat kematangan steak via freepik ala duniamasak

Tingkat Kematangan Steak Yang Perlu Dipahami

Penyuka daging pasti tak akan melewatkan makanan yang satu ini. Ya, steak adalah daging yang dipotong tegak lurus dengan sayatan serat otot lalu dibumbui kemudian dibakar diatas bara api atau oven serta juga bisa digoreng. Umumnya, steak berasal dari daging sapi namun sekarang semakin bervariasi

Sticky PostAcakadut pepper rice banner dok. duniamasak

ACAKADUT, Pepper Rice Dengan Kearifan Lokal

Ada yang bilang, masyarakat Indonesia kalau belum menyentuh nasi artinya belum afdol atau artinya belum kenyang. Mau tidak mau, Duma setuju karena merasakan hal yang sama. Mau sebanyak apapun makan sesuatu, jika belum mengonsumsi nasi seperti ada yang kurang. Duma punya rekomendasi tempat makan dimana

Sticky PostBuah atau Sayur: Makanan yang Sering via freepik ala tim duniamasak

Buah atau Sayur: Makanan yang Sering Salah Sebut!

Seringkali kita berdebat dalam penggolongan makanan kedalam jenis buah atau sayuran. Ada yang berpendapat bahwa makanan akan disebut sayuran dan buah disesuaikan dengan bagaimana cara mengolahnya. Namun pendapat itu terkadang berbeda dengan ilmu botani, makanan yang memiliki asal usul dari akar, daun dan batang maka

Sticky Postcara membuat kue ku mini bentuk buah via article.shopspot.co.th ala tim duniamasak

Cara Membuat Kue Ku Mini Bentuk Buah, Cemilan Unik Bikin Ketagihan!

Kue Ku atau Kue Tok adalah kue khas Tiongkok yang berisi kacang hijau. Kue yang berbentuk unik ini bisanya dihiasi dengan tampilan warna-warna cerah menyerupai buah. Kue Ku termasuk dalam kue basah dan merupakan jajanan pasar tradisional Indonesia. Kue Ku juga sangat terkenal di negara

Sticky PostD’low Meat Gastro via duniamasak

Makan Besar dan Nongki Asik di D’low Meat Gastro

Siapa yang tidak suka mengonsumsi daging? Bahan makanan yang satu ini memiliki sejumlah protein yang dapat memenuhi kebutuhan tubuh kita. Protein berfungsi untuk meningkatkan kesehatan tubuh seseorang yang menjadikan protein sebagai bagian penting dalam metabolisme tubuh manusia. Selain untuk memperbaiki dan membangun jaringan tubuh, protein

Sticky Postvarian popcorn via freepik ala tim duniamasak

Menikmati Waktu Luang dengan Mencoba Varian Popcorn Enak Berikut Ini

Popcorn yang juga dikenal dengan berondong jagung merupakan salah satu makanan ringan yang terbuat dari jagung yang dipanaskan hingga meletup dan membuat jagung mekar. Selain dari jagung, popcorn juga bisa dibuat dari padi. Cemilan yang identik dimakan ketika nonton film ini juga enak dinikmati di

Sticky PostShabu bowl praktis sehat via duniamasak

Shabu Bowl yang Praktis dan Sehat ala Nuan Restaurant

Dalam review resto kali ini, Tim DuniaMasak mempunyai kesempatan untuk mencicipi makanan praktis lagi nih! NUAN adalah restoran dengan konsep baru yang menyediakan makanan sehat dan nikmat dalam bentuk shabu bowl. Arti nama NUAN sendiri yaitu hangat. Restoran ini ingin merubah persepsi makanan cepat saji

duniamasak hadir di inacraft 2019

DuniaMasak Hadir di Inacraft 2019 Sebagai Media Partner

Pada kesempatan Inacraft 2019 kali ini, Duniamasak hadir sebagai media partner. Berbeda dengan tahun sebelumnya, tahun ini inacraft hadir dengan tema “Jakarta Enjoyable Multicultural Diversities”. Acara ini berlangsung di balai sidang Jakarta Convention Center (JCC). Inacraft 2019 Menghadirkan Banyak Pengrajin Nasional Tahun ini pameran The

Sticky Postmenu favorit untuk ulang tahun via imagenesmi

Menu Favorit untuk Pesta Ulang Tahun yang Tidak Boleh Dilewatkan

Ulang tahun adalah momen spesial dimana bertambahnya usia dan kedewasaan seseorang. Momen ini sering dirayakan dengan pesta bersama keluarga ataupun mengundang para sahabat dekat dengan harapan kebersamaan akan tetap terjaga seiring bertambahnya umur seseorang. Saat menjamu para undangan tentunya harus disiapkan berbagai macam menu favorit