Search Results for: tanaman

Sticky PostKawa daun banner via freepik ala duniamasak

Kenali Kawa Daun, Kopi Rasa Teh

Halo, Sahabat Duma! Siapa disini yang suka kopi? Pasti banyak ya. Kalo begitu, ada yang sudah pernah mendengar atau mencicipi Kawa Daun? Pertama kali terlintas di benak pikiran adalah mirip sejenis teh ya? Tapi tunggu dulu, Kawa Daun ternyata bisa dijadikan minuman kopi loh! Kok

Sticky PostPengganti Micin via freepik ala tim duniamasak.com

Pilihan Rempah Berikut Sebagai Pengganti Micin!

Masakan dan bumbu adalah hal yang tidak bisa dipisahkan, selain untuk memberikan rasa sedap pada masakan bumbu juga berfungsi untuk merangsang usus agar dapat mencerna makanan dengan baik. Demi mendapatkan masakan yang lezat kebanyakan ibu-ibu biasanya menggunakan bumbu Monosodium Glutamate (MSG) atau yang lebih kita

Sticky Postcara mengolah sayur pakis via freepik ala tim duniamasak

Cara Mengolah Sayur Pakis, Sayur Unik Rasa Lezat!

Sayuran yang tumbuh musiman ini memang cukup terkenal di Indonesia. Rasa dari sayuran ini pun enak dan memiliki tektur yang renyah. Agar sayuran ini aman dikonsumsi dan tidak menggangu kesehatan, sahabat Duma wajib tahu nih cara mengolah sayur pakis agar enak dan sehat! Lebih Dekat

Sticky PostCara Budidaya Buah Kecapi yang Baik dan Benar via freepik ala tim duniamasak

Cara Budidaya Buah Kecapi yang Baik dan Benar

Kecapi termasuk buah langka dan sulit kita temukan didaerah perkotaan lebih tepatnya. Buah kecapi atau buah dengan nama lain Sentul ini memiliki rasa yang manis dan enak. Jika kalian sudah berhasil menemukan pedagang buah yang menjual buah kecapi, ada baiknya kalian membelinya. Karena buah kecapi

Sticky PostBuah atau Sayur: Makanan yang Sering via freepik ala tim duniamasak

Buah atau Sayur: Makanan yang Sering Salah Sebut!

Seringkali kita berdebat dalam penggolongan makanan kedalam jenis buah atau sayuran. Ada yang berpendapat bahwa makanan akan disebut sayuran dan buah disesuaikan dengan bagaimana cara mengolahnya. Namun pendapat itu terkadang berbeda dengan ilmu botani, makanan yang memiliki asal usul dari akar, daun dan batang maka

Sticky Post7 Jenis Jambu Biji Paling Sehat via freepik ala tim duniamasak

7 Jenis Jambu Biji Sehat dan Enak, Coba Satu Jenis Mana Cukup!

Jika dilihat secara kasat mata pohon jambu biji tidak memiliki perbedaan, namun jika diamati lebih dalam, ternyata jambu biji memiliki banyak varian. Jambu adalah buah tropis yang tumbuh subur di dataran Indonesia. Tidak heran jika kita sering menjumpai buah jambu biji banyak dijual bebas dan

Sticky Postbuah unik yang jarang kamu ketahui jaboticaba via permaculturenews.org ala tim duniamasak

Buah Unik yang Jarang Kamu Ketahui, Mau Coba?

Tidak akan ada habisnya jika kita berbicara masalah buah, selain rasanya yang enak buah juga memiliki berbagai macam manfaat. Saking banyaknya buah yang ada di seluruh belahan dunia, tak jarang diantaranya kita akan merasa aneh dan juga terkesima saat pertama kali mengetahui buah-buah yang dirasa

Sticky PostObat alami dari rempah-rempah via blog.veestro.com ala tim duniamasak.com

Obat Alami Dari Rempah-Rempah Berikut untuk Stamina Tubuh

Menjadi bugar dan sehat adalah keinginan semua orang. Banyak hal yang dilakukan untuk bisa menjaga kesehatan dan stamina tubuh agar selalu prima, termasuk salah satunya adalah mengkonsumsi obat herbal atau juga rempah-rempah. Di negeri Indonesia yang alamnya kaya raya ini, Anda bisa menemui banyak hasil

Sticky PostMakanan untuk kesehatan tulang via pexels.com

Demi Kesehatan Tulang Berikut Makanan yang Wajib Kamu Konsumsi

Masalah nyeri-nyeri sendi, dan masalah tulang lainnya seringkali dialami oleh kita yang kekurangan kalsium dan vitamin. Kita terkadang lalai dan tidak terlalu memerhatikan kandungan gizi dari makanan yang kita konsumsi sehari-hari. Untuk itu, tim duniamasak akan bagikan ke kamu informasi seputar kesehatan tulang dan makanan