Tag Archives: crepes

Mesin crepes via duniamasak.com

Mesin Crepes: Solusi Praktis untuk Membuat Usaha Crepes

Crepes adalah makanan yang asalnya dari benua Eropa, namun sudah dikenal luas oleh berbagai negara termasuk Indonesia. Crepes sendiri diambil dari bahasa Prancis “crispa” yang memiliki arti meringkuk. Bagi sahabat Duma yang ingin membuka usaha crepes tidak ada salahnya untuk mencari tahu tentang mesin crepes.

Sticky PostSajian khas vietnam via freepik ala duniamasak

Intip Sajian Khas Vietnam Yang Patut Dicoba

Vietnam merupakan negara paling timur di Semenanjung Indochina di Asia Tenggara. Seperti yang diketahui, Vietnam berdiri berbatasan dengan Republik Rakyat Tiongkok di sebelah utara, Laos di sebelah barat laut, Kamboja di sebelah barat daya dan di sebelah timur terbentang Laut China Selatan. Oleh karena itu,