Tag Archives: food blogger

Sticky PostKawa daun banner via freepik ala duniamasak

Kenali Kawa Daun, Kopi Rasa Teh

Halo, Sahabat Duma! Siapa disini yang suka kopi? Pasti banyak ya. Kalo begitu, ada yang sudah pernah mendengar atau mencicipi Kawa Daun? Pertama kali terlintas di benak pikiran adalah mirip sejenis teh ya? Tapi tunggu dulu, Kawa Daun ternyata bisa dijadikan minuman kopi loh! Kok

Sticky PostAlat penyeduh kopi via freepik ala duniamasak

Alat Penyeduh Kopi Rumahan ala Cafe

Siapa bilang minum kopi harus mahal? Di zaman yang kekinian ini, kita terlalu dimanjakan dengan semua yang serba instan. Minum kopi pun dikemas secara apik yang perlu menguras kocek lebih besar. Apalagi, minuman kopi yang sudah mempunyai merek ternama. Padahal jika dilihat pada zaman dahulu,

Sticky Postkopi arang atau kopi joss via busy.org ala tim duniamasak.com

Pernah Dengar Kopi Arang atau Kopi Joss? Kopi Unik yang Bikin Penasaran!

Kopi arang adalah minuman kopi yang sudah diseduh dan disajikan pada cangkir atau gelas layaknya seperti kopi pada umumnya. Yang membedakan kopi arang dengan kopi lainnya adalah tambahan arang yang dimasukkan ke dalam kopi. Inilah yang membuat sebagian dari kita penasaran, karena pada umumnya arang

Sticky PostHari kopi internasional via freepik ala duniamasak

Sejarah Perayaan Hari Kopi Internasional

Kopi adalah minuman yang dihasilkan oleh biji kopi yang telah disangrai. Proses yang dialami oleh kopi sebelum dapat diminum, tentunya memakan waktu yang panjang. Mulai dari pemanenan biji kopi, pengeringan, penyangraian, hingga digiling atau dihaluskan menjadi bubuk kopi. Penemuan biji kopi sendiri dimulai sekitar 800

Sticky PostResep mie belitung via indonesiakaya ala duniamasak

Resep Mie Belitung Yang Nikmat dan Lezat

Belitung adalah pulau yang sebagian besar penduduknya tinggal di kawasan pesisir pantai sehingga kaya akan hasil ikan laut. Pulau Belitung juga terkenal sebagai destinasi wisata pantai yang indah nan menawan. Banyak pulau-pulau kecil yang bisa dikunjungi juga di Belitung seperti objek wisata Pulau Bintang, Pulau

Sticky PostFood vlogger via freepik ala duniamasak

Food Vlogger Indonesia Yang Paling Bikin Ngiler

Siapa yang tidak tahu dengan platform internet yang sudah cukup besar yaitu YouTube? YouTube adalah situs yang memungkinkan para pengguna untuk mengunggah dan menonton video. Video yang diunggah pun beraneka ragam. Ada video musik, film pendek, video tutorial, video pendidikan atau video keseharian para pengguna

Sticky PostResep mie pelangi via freepik ala duniamasak

Resep Mie Pelangi Yang Lezat dan Sehat

Belakangan ini, bisnis kuliner semakin menjamur dimana-mana. Mulai dari makanan maupun minuman, semua dihadirkan oleh para pelaku bisnis. Tidak hanya dalam skala besar, namun di skala kecil pun ternyata malah lebih banyak yang menghasilkan untung besar. Salah satunya adalah dengan bisnis menjual mie. Dan bangganya,

Sticky PostJenis saus pasta via freepik ala duniamasak

Ketahui Jenis Saus Pasta Untuk Memasak

Pasta sudah menjadi hidangan yang tidak asing di lidah masyarakat Indonesia. Tidak diragukan lagi tentang kelezatan makanan Italia yang satu ini. Berbagai cara penyajian dan olahan yang bisa dikreasikan menggunakan pasta. Pasta juga akan terasa lebih nikmat jika dicampurkan dengan saus pasta. Saus yang dipakai

Sticky PostUduk Bro Dok. Duniamasak

UDUK BRO, Pelopor Warung Uduk Hedon Jaman Now

Nasi uduk adalah makanan yang terbuat dari nasi yang diaron menggunakan santan lalu dibumbui dengan merica, pala, kayu manis, jahe, dan daun serai. Nasi uduk juga sering didampingi dengan lauk seperti tempe goreng, semur tahu, perkedel, telur dadar iris, ayam goreng, sambal kacang dan kerupuk.

Sticky PostPerbedaan bihun soun misoa via freepik ala duniamasak

Tahukah Kamu Perbedaan Bihun, Soun, dan Misoa?

Pernahkah kamu bosan untuk menyantap nasi? Nah, biasanya pasti kamu akan mencari pengganti makanan tersebut dengan mie, kwetiaw, atau bihun kan? Tetapi sebagian orang mungkin ada yang keliru ketika memilih makanan tersebut terutama bihun. Apakah benar yang kamu pilih itu bihun atau soun atau misoa?