Tag Archives: lalapan

tanaman dapur tomat via freepik ala tim duniamasak.com

6 Jenis Sayuran Untuk Lalapan Khas Indonesia

Indonesia, negara yang terkenal dengan keragaman budaya dan kulinernya yang lezat, terkenal dengan beragam pilihan sayuran yang segar. Dari wilayah Sabang hingga wilayah Merauke, setiap daerah memiliki keunikan tersendiri dalam memasukkan rangkaian sayuran segar ke dalam masakan tradisionalnya. Yuk kita simak sayuran untuk lalapan khas

Tempat lalapan malang pecel lele via freepik ala duniamasak

[TOP 3] Tempat Makan dengan Lalapan Lezat di Malang

Lalap merupakan sayuran yang disajikan menjadi pendamping untuk masakan Indonesia. Bisa dibilang, lalap adalah salad-nya orang Indonesia. Umumnya, sayuran yang digunakan pada lalapan berupa kacang panjang, timun, selada, tomat, dan kemangi. Sayur-sayuran ini dihidangkan secara mentah namun ada beberapa sayur yang sudah direbus terlebih dahulu