All posts by Livia

Jenis parutan makanan via freepik ala duniamasak

Tidak Hanya Untuk Keju, Ketahui Berbagai Jenis Parutan Lainnya

Parutan atau bisa dikenal juga dengan pemarut merupakan perlengkapan dapur yang berfungsi untuk memarut makanan menjadi potongan-potongan kecil atau halus. Awalnya, alat ini hanya digunakan untuk memarut keju saja. Namun seiring berjalannya waktu, pemarut ini juga cocok dipakai untuk beberapa bahan makanan agar mempermudah menyiapkan

Menyimpan bumbu dapur via freepik ala duniamasak

Yuk, Simak Tips Menyimpan Bumbu Dapur Yang Benar

Bumbu dapur adalah bahan yang akan ditambahkan kedalam masakan. Bumbu dapur memiliki fungsi untuk menyedapkan atau membangkitkan rasa suatu masakan. Bumbu ini bisa berbentuk basah maupun kering. Supaya lebih praktis saat memasak, biasanya para ibu rumah tangga menyimpan stok bumbu di dalam dapurnya. Namun perlu

Diamante peralatan dapur dok. duniamasak

Siapkan Menu Favoritmu dengan DIAMANTE

Tahun demi tahun, kebutuhan setiap orang pasti akan bertambah. Mulai dari anak-anak hingga orang dewasa, semua mempunyai kebutuhannya masing-masing. Namun, ada satu yang mereka perlukan bersama-sama yaitu peralatan dapur. Mulai dari pemakaian rumah tangga hingga HORECA, mempunyai kebutuhan yang sama dalam memenuhi peralatan dapurnya. Kitchen

Resep kue basah via freepik ala duniamasak

Cintai Makanan Tradisional dengan Mencoba Resep Kue Basah Ini!

Sekarang ini, berbagai macam kue tradisional dapat sangat mudah ditemui mulai dari kue kering hingga basah. Kue basah ini lebih banyak ditemukan di pasar tradisional dan ternyata sangat mudah membuatnya loh! Rasanya yang lezat membuat kue basah menjadi favorit banyak orang sehingga semakin banyak yang

Asinan Rika dok. duniamasak

Mencari Olahan Buah yang Segar? Yuk coba ASINAN RIKA!

Jika mendengar asinan, apa yang akan terbesit di pikiranmu? Pasti akan langsung terpikir sebuah makanan yang berasal dari Bogor ya? Asinan adalah makanan yang dibuat dengan cara diasinkan atau diasamkan yang berisi beragam sayuran atau buah-buahan. Terdapat banyak jenis asinan dan memang yang paling populer

Nama makanan unik via freepik ala duniamasak

6 Nama Makanan Unik Yang Ada di Indonesia

Tak terasa sudah memasuki bulan baru yaitu bulan Juni. Jangan bosan-bosan di rumah karena pasti selalu ada hal baru yang dapat dipelajari. Salah satunya di dunia kuliner ini, tahukah kamu bahwa banyak makanan Indonesia yang mempunyai nama yang unik dan terbilang lucu? Tentunya, makanan-makanan ini

Hangry! Indonesia dok. duniamasak

Satu Restoran Dengan Beragam Rasa? Hanya di HANGRY!

Selama beberapa bulan diterapkannya PSBB dan social distancing, tim DuMa mengeksplorasi banyak restoran dengan berbagai macam masakan yang dihadirkan dalam bentuk delivery. Mulai dari variasi menu lama yang diinovasikan menjadi baru hingga menu baru yang dihadirkan secara unik dan beda dari yang lain. Hingga satu

Cara memasak udang via freepik ala duniamasak

Ketahui Cara Memasak Udang Dengan Benar

Makanan laut atau yang biasa dikenal dengan seafood sangatlah digemari oleh banyak orang. Berbagai macam makanan yang dapat dicicipi seperti ikan, cumi, kerang, udang, dan lainnya. Nah, kali ini Duma ingin membahas tentang udang. Makanan ini disukai karena memiliki rasa yang gurih serta tekstur yang kenyal

Resep tempe via freepik ala duniamasak

Resep Tempe Yang Mudah Dan Enak

Tempe adalah makanan yang terbuat dari fermentasi biji kedelai dan beberapa tambahan bahan lain. Proses fermentasi ini biasanya dikenal dengan nama ‘ragi tempe’. Umumnya, tempe memiliki warna putih karena pertumbuhan miselia kapang yang merekatkan biji-biji kedelai akan membentuk tekstur yang memadat. Degradasi komponen-komponen kedelai pada

Sarung tangan oven via freepik ala duniamasak

Kreasi Sarung Tangan Oven Untuk Kebutuhan Dapur

Saat berada di dapur, kebanyakan ibu rumah tangga pasti akan lebih senang dengan suasana yang nyaman dengan peralatan masak yang lengkap. Tidak perlu sangat teramat lengkap, namun sebaiknya sudah memiliki peralatan dan perlengkapan yang utama agar proses memasak berjalan lebih cepat dan lancar. Selain memasak