Search Results for: dessert

SPOOKTACULAR Halloween Buffet

Yuk Rayakan Halloween di Millennium Hotel Sirih Jakarta 2017!

Pada kesempatan kali ini DuniaMasak menghadiri event yang menarik dan tidak biasa. Tim kami diberi kesempatan untuk menghadiri event pengenalan “SPOOKTACULAR Halloween Buffet” di Millennium Hotel Sirih Jakarta. Event pengenalan Hallowen party ini diselenggarakan pada 5 Oktober 2017. Apa sih kesan pertamamu mengenai Hallowen? Menyeramkan?

No Thumbnail

7 Surga Seafood di Jakarta yang Wajib Kamu Coba!

Hallo sahabat duma! Seafood merupakan salah satu jenis makanan yang paling banyak digemari orang karena cita rasa yang sesuai lidah siapa saja, terlebih lagi sangat cocok dimakan beramai-ramai. Seafood memang paling cocok menjadi menu untuk acara besar seperti pesta, hingga menjamu tamu dari luar kota.

The Holy Crab, Surganya Makanan Laut yang Harus Kamu Coba!

Hai Sahabat Duma! Kali ini DuniaMasak diberi kesempatan untuk review restoran yang rasa makanan lautnya super enak yaitu The Holy Crab. Restoran ini berlokasi di PIK Avenue, Jakarta Utara. Selain di PIK Avenue, The Holy Crab juga memiliki cabang lain di Gunawarman (Kebayoran Baru, Jakarta

Kedai Papi Sam via dok. Dunia Masak

Kedai Papi Sam: Tempat ‘Ngopi’ Baru di Daerah BSD

Bagi kamu penikmat kopi di daerah Tangerang ada kabar baik nih. Kini ada coffee shop baru yang menyajikan pilihan menu kopi nusantara dengan suasana yang cozy, namanya Kedai Papi Sam. Kedai Papi Sam berada di daerah Serpong, Tangerang, atau lebih tepatnya di Jalan Pahlawan Seribu,

Epigastro - Dunia Masak

Epigastro: Healthy, Tasty, and Instagramable

Epigastro adalah restoran di bilangan Jakarta Utara, tepatnya di Ruko Crown Golf, Bukit Golf Mediterania, Pantai Indah Kapuk. Bagi kamu yang hobi berburu spot-spot cantik untuk menghiasi media sosial, rasa-rasanya belum lengkap jika belum mengunjungi tempat ini. Ya, Epigastro merupakan salah satu tempat yang lagi

5 Tips Memasak Anti Gagal ala duniamasak.com

Memasak tidak hanya akan memberikan kepuasan pada diri sendiri tapi juga orang-orang sekitarmu pun ikut senang. Memasak di rumah akan membuat kamu lebih sehat karena dapat menyajikan makanan dengan kualitas dan kebersihan yang terjamin. Memasak juga gak selalu seperti itu-itu aja loh, dibutuhkan kemampuan serta pengetahuan