Search Results for: lapis

Diamante peralatan dapur dok. duniamasak

Siapkan Menu Favoritmu dengan DIAMANTE

Tahun demi tahun, kebutuhan setiap orang pasti akan bertambah. Mulai dari anak-anak hingga orang dewasa, semua mempunyai kebutuhannya masing-masing. Namun, ada satu yang mereka perlukan bersama-sama yaitu peralatan dapur. Mulai dari pemakaian rumah tangga hingga HORECA, mempunyai kebutuhan yang sama dalam memenuhi peralatan dapurnya. Kitchen

Sticky PostManfaat daun pisang via freepik ala tim duniamasak.com

Manfaat Daun Pisang yang Jarang Diketahui

Salah satu tanaman yang berasal dari kawasan Asia Tenggara ini rupanya memiliki banyak manfaat. Buah dari pohon pisang juga sering sekali di konsumsi oleh kita. Selain harganya yang murah, buah pisang juga memiliki banyak manfaat. Namun, tahukah sahabat Duma? Bahwa tidak hanya buahnya saja, daun

Sarung tangan oven via freepik ala duniamasak

Kreasi Sarung Tangan Oven Untuk Kebutuhan Dapur

Saat berada di dapur, kebanyakan ibu rumah tangga pasti akan lebih senang dengan suasana yang nyaman dengan peralatan masak yang lengkap. Tidak perlu sangat teramat lengkap, namun sebaiknya sudah memiliki peralatan dan perlengkapan yang utama agar proses memasak berjalan lebih cepat dan lancar. Selain memasak

Makanan Turki via freepik ala duniamasak

Saatnya Mencoba Makanan Khas Turki

Turki merupakan sebuah negara yang cukup unik. Negara ini terbentang luas di kawasan Eurasia sehingga banyak yang bisa dieksplorasi ketika berkunjung ke Turki. Tidak hanya dalam segi wisata sejarah, namun tentunya untuk wisata kuliner juga mempunyai ragam rasa yang wajib dicicipi. Yuk, saatnya mencoba makanan

robam artikel produk penghisap asap via duniamasak

ROBAM, Ragam Peralatan Dapur Masa Kini

Di zaman yang serba instan ini, tidak hanya milenial yang mengikuti perkembangan namun generasi terdahulu juga mulai melakukan penyesuaian. Tentunya hal ini dipengaruhi dan didukung oleh bidang teknologi yang semakin canggih. Salah satunya dalam industri perkakas rumah tangga, terutama dapur. Banyak orang yang sudah menggunakan

Sticky PostMakanan viral dirumahaja via freepik ala duniamasak

Selain Dalgona Coffee, Resep Makanan Viral Ini Juga Dapat Kamu Coba #DiRumahAja!

Semenjak diberlakukannya social distancing, self quarantine, dan gerakan #dirumahaja; masyarakat Indonesia menjadi lebih sering untuk memasak sendiri di rumah. Hal ini juga didukung oleh social media yang semakin mudah dan cepat untuk membagikan informasi tentang resep masakan. Baru-baru ini, kita sempat dihebohkan dengan resep minuman

Sticky PostMakanan Khas Paskah Le gigot d’agneau Pascal via odelices.ouest-france.fr ala tim duniamasak.com

5 Makanan Khas Paskah di Beberapa Negara

Hari Paskah selalu identik dengan telur, semua dekorasi hingga masakan yang disajikan pun terdapat telur yang mendominasi. Namun tahukah sahabat Duma? Tidak hanya telur, dibeberapa negara ternyata memiliki hidangan yang unik dan tidak kalah menarik serta lezat. Berikut ini adalah makanan khas Paskah di beberapa

Sticky PostResep parfait yang sehat dan praktis via freepik ala duniamasak

Resep Parfait Yang Sehat dan Praktis Untuk Nutrisi Tubuh

Parfait merupakan makanan pencuci mulut yang terbuat dari sirup gula, telur, dan krim yang biasanya disantap dengan keadaan dingin. Awal mula dessert ini berasal dari negara Perancis. Selain dessert, parfait juga menjadi populer dinikmati untuk sarapan. Hal ini disebabkan karena parfait memiliki kandungan yang baik untuk

Sticky PostCara Membersihkan Grill Pan via freepik ala tim duniamasak.com

Cara Membersihkan Grill Pan dengan Cara Praktis Ini agar Tetap Awet

Grill Pan atau sering kita sebut dengan panci panggang memiliki permukaan yang bergelombang untuk menampung minyak yang keluar saat proses pemanggangan. Alat ini terbuat dari bahan baja tebal yang dilapisi oleh bahan anti lengket pada permukaanya. Berkaitan dengan hal tersebut, proses perawatan dan pembersihanya pun

Sticky PostMengalasi loyang kertas roti via freepik ala duniamasak

Tata Cara Mengalasi Loyang Memakai Kertas Roti Dengan Benar

Pasti sahabat Duma suka membuat kue di rumah kan? Kalau boleh tau, sukanya membuat kue basah atau kering nih? Kalau kue kering, biasanya akan membutuhkan peralatan dan perlengkapan yang lebih banyak. Misalnya mixer, oven, loyang, cetakan, kertas roti, dan lainnya. Pas banget nih Duma ingin