Search Results for: tei

Membuat Roti via DuniaMasak.com

Takut Gagal Membuat Roti? Ikuti Tips Berikut!

Yuk Mulai Membuat Roti bersama DuniaMasak.com 1. Kenali Bahan dan Fungsinya Membuat menu apapun termasuk kue, hal pertama yang harus kamu lakukan tentunya kenali bahan dan kegunaannya. Yang paling utama untuk membuat roti, adalah tepung terigu. Sebaiknya kamu memilih tepung terigu yang memiliki kandungan protein

Tips Membeli Ikan Segar via DuniaMasak.com

Tips Lengkap Memilih Ikan Segar

Sahabat Duma, pastinya kamu sering belanja ikan segar di pasar swalayan atau modern market kan? Tapi tahukah kamu bahwa ikan merupakan produk hasil perikanan yang mudah rusak? Salah satu penyebab kerusakan mutu ikan adalah karena tingginya pH atau derajat keasaman daging ikan, hal ini dikarenakan

Manfaat minum susu via pexels.com ala duniamasak

Minum Susu Setiap Hari? Apa Aja Sih Manfaatnya?

1. Sumber Kalsium & Protein Susu mengandung kalsium dan protein tingkat tinggi. Dengan minum susu kamu mampu memenuhi kebutuhan harian untuk tubuh. Bahkan produk olahan susu yang rendah lemak, seperti manfaat yoghurt atau keju rendah lemak, juga mengandung banyak kalsium dan protein. Hanya secangkir yoghurt plain tanpa lemak

Pentingnya ASI Setelah Melahirkan via pexels.com

Makanan Untuk Memperlancar ASI Setelah Melahirkan

Hai sahabat duma! Bagi para Bunda yang mengalami masalah kurang lancar memproduksi ASI setelah melahirkan, berikut DuniaMasak akan memberi penjelasan seputar makanan apa aja yang bisa melancarkan produksi Air Susu Ibu (disingkat ASI). Kamu wajib mencobanya nih, untuk mengatasi masalah kurangnya produksi air susu ibu.

Membuat Roti Tawar via freepik.com

Resep Membuat Roti Tawar Rumahan yang Enak!

Hai Sahabat duma, setelah kamu membaca artikel sebelumnya tentang roti yang paling di sukai masyarakat Indonesia, kamu tidak perlu khawatir untuk memenuhi kebutuhan roti harian-mu. Berikut DuniaMasak akan memberikan resep membuat roti tawar rumahan dengan cita rasa yang lezat. Membuat roti sendiri di rumah selain

Cemilan Sehat via Kaboompics

5 Cemilan Sehat Demi Berat Badan yang Ideal

Memiliki berat badan yang ideal adalah impian setiap orang, khususnya bagi kaum hawa. Meskipun demikian, tidak menutup kemungkinan bagi kaum adam yang juga sangat mengincar berat badan yang ideal. Permasalahan seperti berat badan yang berlebih dan ingin kurus, ataupun berat badan yang kurang dan ingin

Sate Kambing via resepkoki.com 5 Kuliner Indonesia Yang Mendunia

Makan Sate Kambing, Apa Sih Manfaat dan Bahayanya?

Daging kambing termasuk salah satu jenis daging merah yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat di seluruh dunia. Termasuk di Indonesia, berbagai macam olahan daging kambing tersedia, semisal sate kambing, tongseng kambing, dan gulai kambing. Apakah kamu termasuk pecinta olahan daging kambing?  Manfaat Sate Kambing  Berbagai macam

Cappuccino dan Caffe Latte, Bagaimana Cara Membedakannya?

Hallo Sahabat duma! Kamu sering kesulitan untuk membedakan antara cappuccino dan caffe latte? Simak penjelasan dari duniamasak berikut ya! Cappuccino Cappuccino selalu dibuat menggunakan campuran espresso bersamaan dengan susu panas dan susu yang di steam. Pada cappuccino, kopi akan terasa lebih pekat dan lebih enak. Hal

Mengolah Ikan via blog.kitchenwaredirect.com.au

Cara Mengolah Ikan untuk Menjaga Gizinya

Sudah bukan rahasia lagi jika ikan merupakan penganan yang kaya nutrisi. Ya, ikan merupakan makanan yang rendah kalori dengan jumlah protein yang cukup tinggi. Selain itu, ikan juga memiliki kandungan asam lemak Omega 3 yang baik untuk kesehatan jantung. Namun, tahukah Sahabat Duma, bahwa proses