Search Results for: kandungan

Pentingnya ASI Setelah Melahirkan via pexels.com

Makanan Untuk Memperlancar ASI Setelah Melahirkan

Hai sahabat duma! Bagi para Bunda yang mengalami masalah kurang lancar memproduksi ASI setelah melahirkan, berikut DuniaMasak akan memberi penjelasan seputar makanan apa aja yang bisa melancarkan produksi Air Susu Ibu (disingkat ASI). Kamu wajib mencobanya nih, untuk mengatasi masalah kurangnya produksi air susu ibu.

Jenis Roti Favorit via pexels.com

4 Jenis Roti Yang Paling Disukai Masyarakat Indonesia

Sahabat duma, roti merupakan salah satu jenis bakery favorit masyarakat Indonesia yang biasa disantap saat sarapan. Selain menjadi salah satu menu sarapan, roti menjadi salah satu menu wajib untuk menahan dan mengobati lapar. Yap, pasti di antara kamu sering membawa bekal roti jika bepergian. Salah

Belanja Alat Masak Stainless via DuniaMasak.com

Alat Masak Stainless Steel 304, Mengapa Lebih Unggul?

Alat Masak Stainless steel atau baja tahan karat merupakan bahan terbaik untuk kegiatan memasakmu. Banyak orang yang telah beralih dari plastik, ataupun kaca ke bahan murni stainless steel ini. Mengapa stainless steel tidak berkarat? Disebut sebagai baja tahan karat (stainless steel) karena jenis baja ini tahan terhadap pengaruh oksigen dan

Asupan Gizi Untuk Buah Hati via pixabay.com

5 Asupan Gizi yang Sehat Untuk Si Kecil, Perhatikan ya Bunda!

Terkait dengan makanan yang menjadi pantangan untuk ibu hamil, setelah melahirkan Bunda harus memperhatikan asupan gizi bagi si kecil. Coba deh Bunda perhatikan peningkatan si kecil. Apakah berat badannya sudah naik dua kali lipat dari bobot lahirnya? Apakah dia sudah bisa mengangkat leher dan kepalanya?

Cemilan Sehat via Kaboompics

5 Cemilan Sehat Demi Berat Badan yang Ideal

Memiliki berat badan yang ideal adalah impian setiap orang, khususnya bagi kaum hawa. Meskipun demikian, tidak menutup kemungkinan bagi kaum adam yang juga sangat mengincar berat badan yang ideal. Permasalahan seperti berat badan yang berlebih dan ingin kurus, ataupun berat badan yang kurang dan ingin

Tips Meningkatkan Mood Kamu

Tips Meningkatkan Mood Bagi Kamu yang Sering Bad Mood

Hai sahabat duma, permasalahan bad mood seringkali dialami oleh banyak orang. Terutama bagi wanita nih. Wanita sering kali mengalami bad mood. Jika sudah mengalami yang namanya bad mood, biasanya segala hal yang dilakukan serba salah dan menjadi tidak produktif alias males banget melakukan apapun. Bagaimana sih

Manfaat Dibalik Minum Wine

Manfaat Dibalik Minum Wine

Hai Sahabat Duma! Sebagaimana yang kita tau, minuman beralkohol, seperti salah satunya termasuk wine, bukanlah konsumsi yang umum untuk masyarakat di Indonesia. Namun bagi kamu yang ingin mendapatkan manfaat wine, penting untuk mengetahui takaran konsumsi yang tepat demi menghindari efek buruknya. Kali ini, DuniaMasak akan membahas seputar

Sate Kambing via resepkoki.com 5 Kuliner Indonesia Yang Mendunia

Makan Sate Kambing, Apa Sih Manfaat dan Bahayanya?

Daging kambing termasuk salah satu jenis daging merah yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat di seluruh dunia. Termasuk di Indonesia, berbagai macam olahan daging kambing tersedia, semisal sate kambing, tongseng kambing, dan gulai kambing. Apakah kamu termasuk pecinta olahan daging kambing?  Manfaat Sate Kambing  Berbagai macam

Blender atau Juicer, Sebaiknya Pilih yang Mana yaa?

Blender atau Juicer, Sebaiknya Pilih yang Mana yaa?

Mana sih yang lebih baik, Blender atau Juicer? Pertanyaan ini pasti muncul ketika kita hendak membeli blender atau juicer. Biasanya blender ataupun juicer sering digunakan untuk pembuatan jus buah. Jus buah memang memiliki berbagai macam manfaat. Jus buah akan menambah kesegaran ketika diminum saat cuaca