Search Results for: seduh

Sticky PostMengusir semut via freepik ala tim duniamasak.com

Cobalah Cara Ini Untuk Mengusir Semut!

Adanya semut di rumah memang terkadang sangat mengganggu. Bagaimana tidak? Bila terdapat makanan manis yang baru diletakkan beberapa menit, tidak lama akan muncul sekelompok semut yang mengelilingi makanan tersebut. Biasanya kita dapat menggunakan obat nyamuk semprot untuk membasminya. Apabila kita tidak memiliki obat nyamuk di

Sticky PostResep parfait yang sehat dan praktis via freepik ala duniamasak

Resep Parfait Yang Sehat dan Praktis Untuk Nutrisi Tubuh

Parfait merupakan makanan pencuci mulut yang terbuat dari sirup gula, telur, dan krim yang biasanya disantap dengan keadaan dingin. Awal mula dessert ini berasal dari negara Perancis. Selain dessert, parfait juga menjadi populer dinikmati untuk sarapan. Hal ini disebabkan karena parfait memiliki kandungan yang baik untuk

Sticky PostSaringan kopi kertas logam via freepik ala duniamasak

Saringan Kopi Mana Yang Lebih Baik, Kertas Atau Logam?

Bagi para pecinta kopi, lebih suka untuk mengolah sendiri di rumah atau membeli kopi instan? Tentu sensasi dalam menikmatinya pun akan berbeda. Jika menyeduh sendiri, pasti akan memerlukan peralatan dan perlengkapan kopi yang baik agar kopi yang disajikan menjadi lebih lezat. Salah satu alat yang

Sticky PostManfaat Ampas Kopi via freepik ala tim duniamasak

Wah Manfaat Ampas Kopi Ternyata Banyak Lho, Jangan Dibuang!

Umumnya kita sering membuang ampas kopi yang sudah diseduh karena mengira sudah tidak dapat digunakan lagi. Namun sebaiknya ampas kopi tersebut jangan langsung dibuang begitu saja sebab ampas tersebut dapat dimanfaatkan untuk banyak hal yang belum pernah sahabat Duma duga sebelumnya. Kali ini tim Duniamasak

Sticky PostKawa daun banner via freepik ala duniamasak

Kenali Kawa Daun, Kopi Rasa Teh

Halo, Sahabat Duma! Siapa disini yang suka kopi? Pasti banyak ya. Kalo begitu, ada yang sudah pernah mendengar atau mencicipi Kawa Daun? Pertama kali terlintas di benak pikiran adalah mirip sejenis teh ya? Tapi tunggu dulu, Kawa Daun ternyata bisa dijadikan minuman kopi loh! Kok

Sticky PostAlat penyeduh kopi via freepik ala duniamasak

Alat Penyeduh Kopi Rumahan ala Cafe

Siapa bilang minum kopi harus mahal? Di zaman yang kekinian ini, kita terlalu dimanjakan dengan semua yang serba instan. Minum kopi pun dikemas secara apik yang perlu menguras kocek lebih besar. Apalagi, minuman kopi yang sudah mempunyai merek ternama. Padahal jika dilihat pada zaman dahulu,

Sticky Postkopi dengan ibrik via freepik ala tim duniamasak 5 Tambahan Pelengkap Kopi yang Enak dan Sehat!

Menyeduh Kopi Dengan Ibrik Bikin Kopi Tambah Menarik

Kopi adalah minuman yang sangat melekat pada kehidupan kita sehari-hari. Bayangkan saja, banyaknya kedai-kedai kopi yang menjamur saat ini membuktikkan bahwa kopi adalah minuman yang memang sangat dicintai oleh masyarakat Indonesia. Berbicara soal kopi, pernahkan sahabat Duma menyeduh kopi dengan ibrik? Ibrik adalah alat kopi

Sticky PostKedai kopi jakarta ada colokan via freepik ala duniamasak

Kedai Kopi Di Jakarta Dengan Fasilitas Colokan Listrik

Saat ini, kedai kopi di Jakarta sudah semakin menjamur. Tidak hanya dalam skala kecil, namun juga banyak yang dalam skala besar. Targetnya pun beraneka ragam namun hampir semua kepai kopi tetap dapat dinikmati oleh semua kalangan. Beberapa kedai kopi juga menyediakan minuman non-coffee sehingga ramah

Sticky Postkopi arang atau kopi joss via busy.org ala tim duniamasak.com

Pernah Dengar Kopi Arang atau Kopi Joss? Kopi Unik yang Bikin Penasaran!

Kopi arang adalah minuman kopi yang sudah diseduh dan disajikan pada cangkir atau gelas layaknya seperti kopi pada umumnya. Yang membedakan kopi arang dengan kopi lainnya adalah tambahan arang yang dimasukkan ke dalam kopi. Inilah yang membuat sebagian dari kita penasaran, karena pada umumnya arang

Sticky PostJenis susu via freepik ala duniamasak Rekomendasi Warung Susu Murni di Jogja

Beragam Jenis Susu Yang Terkenal Untuk Membuat Kue

Susu adalah minuman bergizi berwarna putih yang dihasilkan dari susu mamalia. Susu mengandung nutrisi penting diantara lain vitamin, protein, kalsium, magnesium, fosfor, zinc, mineral, dan lemak. Susu memiliki banyak kandungan dan manfaat yang baik bagi tubuh seperti dapat membantu pertumbuhan tulang dan menopang tulang agar