Search Results for: mana

Sticky PostOven dan microwave via shutterstock ala duniamasak

Cermati Perbedaan Oven dan Microwave Berikut ini!

Sahabat duma, seringkali muncul pertanyaan saat akan membeli oven dan microwave tentang perbedaan kedua alat masak tersebut. Nah untuk itu, tim duniamasak akan menjelaskan apa sih perbedaan oven dan microwave yang perlu diketahui? Ikuti ulasan tim duma berikut ini. Perbedaan Oven dan Microwave Oven Oven

Sticky PostPeluang bisnis kue ulang tahun via foodnetwork.com

Intip Peluang Bisnis Kue Ulang Tahun Bagi Pengusaha Pemula

Sebagaimana yang seringkali tim duniamasak sampaikan, peluang bisnis dalam dunia kuliner cukup menggiurkan. Kamu yang saat ini sedang mencari-cari celah peluang bisnis mungkin bisa mempertimbangkan bisnis kue ulang tahun. Bagi kamu yang baru akan memulai bisnis kue ulang tahun, intip rahasia peluangnya yuk! Peluang Bisnis

Sticky PostResep puding coklat via tospimage.com

Resep Puding Coklat Andalan Kesukaan Keluarga

Puding memang salah satu makanan penutup yang bisa menjadi camilan sehat sehari-hari. Puding coklat merupakan salah satu varian yang paling disukai. Nah, meskipun pembuatannya mudah, namun ada resep rahasianya lho agar santapan puding coklat lebih nikmat. Bisa-bisa sekali lahap ya! Intip resep dapur duniamasak yuk!

Sticky Postresep burger nasi ala duniamasak via royco.co.id

Resep Burger Nasi yang Mudah Banget Dibuat

Menu makanan sehari-hari terasa biasa aja? Jangan khawatir nih sahabat duma, tim duma akan bagikan resep burger nasi yang akan membuatmu semangat makan karena menu yang unik dan tak biasa ini. Jika biasanya burger dari roti, tapi kali ini kita akan membuat burger dari nasi.

Sticky Postmanfaat strawberry via pexels.com

Manfaat Buah Strawberry Bagi Kesuburan Pria & Wanita

Fakta menunjukkan ternyata manfaat buah strawberry salah satunya adalah baik untuk kesuburan pria & wanita lho! Adanya manfaat buah ini untuk kesuburan pria disebabkan oleh kandungan vitamin B5, vitamin B6, asam mangan, kalium, dan magnesium sangat baik untuk keadaan pembuluh darah dan sirkulasi yang sangat

Sticky Postmenu favorit untuk ulang tahun via imagenesmi

Menu Favorit untuk Pesta Ulang Tahun yang Tidak Boleh Dilewatkan

Ulang tahun adalah momen spesial dimana bertambahnya usia dan kedewasaan seseorang. Momen ini sering dirayakan dengan pesta bersama keluarga ataupun mengundang para sahabat dekat dengan harapan kebersamaan akan tetap terjaga seiring bertambahnya umur seseorang. Saat menjamu para undangan tentunya harus disiapkan berbagai macam menu favorit

Sticky Postmembuat bento untuk keluarga ala dunimasak via idntimes

Tips Membuat Bento untuk Bekal Keluarga Dengan Bento Box

Bento merupakan istilah orang Jepang dalam menyebut bekal makan siang. Bento biasanya dibuat semenarik mungkin agar menggugah selera makan orang yang membawanya. Disamping itu kandungan gizinya sangat diperhatikan untuk mendukung kegiatan selepas makan siang. Jika bingung bagaimana cara membuatnya simak tips membuat bento untuk bekal

Sticky PostKopi Cuan Kemang via duniamasak

Kopi Cuan Kemang: Nikmati Cita Rasa Kopi yang Unik

Hallo sahabat duma, pecinta kopi mana suaranya? Kali ini tim Duniamasak kembali dengan ulasan seputar kopi nih. Kopi yang sudah seperti gaya hidup baik kalangan anak muda maupun workholic membuat minuman yang satu ini paling banyak dicari. Kamu sudah pernah mencoba Kopi Cuan belum sih?

Sticky PostMakanan untuk penyakit asam lambung ala duniamasak via pixabay.com

Pilihan Makanan Tepat untuk Kamu Penderita Asam Lambung

Hai sahabat duma, diantara kalian ada yang sering mengalami asam lambung nggak sih? Penyakit yang satu ini erat banget kaitannya dengan pilihan makanan. Pilihlah makanan berikut ini sebagai penyembuhannya! Makanan Tepat untuk Penderita Asam Lambung Oatmeal Penderita penyakit lambung memerlukan makanan yang kaya akan serat

Sticky PostMakanan Pantangan imlek via pixabay.com

5 Makanan Pantangan Saat Imlek

Hai sahabat duma! Bagaimana perayaan tahun baru imlekmu tahun ini? Berbagai makanan saat imlek memang nikmat dan lezat. Namun, tahukah kamu ternyata ada beberapa makanan pantangan saat imlek lho! Apa saja kira-kira? Yuk simak penjelasannya di bawah! Makanan Pantangan Saat Imlek Bubur Ayam atau Daging