Search Results for: pendamping

Sticky PostAcakadut pepper rice banner dok. duniamasak

ACAKADUT, Pepper Rice Dengan Kearifan Lokal

Ada yang bilang, masyarakat Indonesia kalau belum menyentuh nasi artinya belum afdol atau artinya belum kenyang. Mau tidak mau, Duma setuju karena merasakan hal yang sama. Mau sebanyak apapun makan sesuatu, jika belum mengonsumsi nasi seperti ada yang kurang. Duma punya rekomendasi tempat makan dimana

Sticky PostTempat makan mie via freepik ala duniamasak

Tempat Makan Mie Ayam Terenak di Jakarta

Akhirnya, Duma bisa buat artikel lagi tentang rekomendasi tempat makan yang pastinya enak dan lezat di seluruh Indonesia. Nah, di bulan ini mumpung temanya membahas segala hal tentang mie, Duma mau kasih rekomendasi tempat makan mie ayam terenak di Jakarta. Penasaran tempatnya dimana aja? Yuk,

Sticky Postnasi lemak dan nasi uduk via nyonyacooking.com ala tim duniamasak.com

Perbedaan Nasi Lemak dan Nasi Uduk, Kira-kira Apa Ya?

Indonesia selalu dikenal dengan ragam budayanya, termasuk dengan berbagai macam kuliner yang ada. Banyaknya kuliner yang terdapat di Indonesia terkadang memiliki tampilan yang sama antara makanan satu dengan yang lainnya namun berbeda pengucapannya. Sebut saja nasi lemak dan nasi uduk, kedua makanan tersebut memiliki banyak

Sticky PostRestoran Rantang Malaka dok. Duniamasak

Beragam Cita Rasa Masakan Peranakan Di Rantang Malaka

Dua tahun lalu, tim DuniaMasak telah mengunjungi salah satu restoran yang menyajikan masakan peranakan, kini tim Duma kembali mendapati restoran yang berbeda untuk dicicipi masakan peranakannya. Sebelum kita mulai, tahukah kalian apa yang dimaksud dengan masakan peranakan? Masakan peranakan adalah makanan yang menggabungkan adat masakan

Sticky Postkuliner nusantara kamu coba via wikipedia.org

Kuliner Nusantara yang Wajib Kamu Cobain

Indonesia memiliki banyak kuliner nusantara. Sayang banget jika kamu melewatkan atau belum pernah mencoba kuliner nusantara rekomendasi tim duniamasak berikut ini! Kuliner Nusantara Nasi Jamblang, Cirebon Makanan ini khas dari daerah Cirebon, Jawa Barat. Makanan ini berasal dari desa Jamblang, maka dari itu dinamakan nasi

Sticky Postmesin pengolah makanan yang harus dimiliki via structuraconcept.com

Mesin Pengolah Makanan yang Harus Dimiliki untuk Memulai Bisnis Kuliner

Membuat restoran atau rumah makan sendiri adalah impian besar bagi sebagian orang. Untuk memulainya keberanian saja tidaklah cukup, dibutuhkan pengetahuan tentang bidang yang akan kamu geluti serta modal yang memadai untuk menunjang kebutuhan dalam berbisnis. Salah satunya adalah mesin yang dapat mempermudah pengolahan bahan makanan

Masakan medan ala duniamasak via salingamanah.com

Masakan Medan yang Tak Boleh Kamu Lewatkan!

Hai sahabat duma, kamu sudah tahu kenikmatan masakan Medan? Apa aja sih masakan Medan yang wajib untuk kamu coba? Nah nggak perlu bertanya lagi deh, di bawah ini tim DuniaMasak akan menjelaskan soal masakan Medan yang harus kamu coba. Masakan Medan Bihun Bebek Bihun memang

kuliner khas makassar ala DuniaMasak via food.detik.com

5 Kuliner Khas Makasar yang Menjadi Pusat Perhatian!

Sahabat duma, kota Makassar memang selalu memiliki daya tarik tersendiri. Bukan hanya karena warga dan destinasi wisatanya yang luar biasa menarik. Namun tak luput juga dari perhatian yaitu kuliner khas makassar. Nah, kali ini tim DuniaMasak akan membagikan referensi kuliner khas makassar yang tak boleh