Search Results for: tanggal

Sticky PostNasi kulit rantau nakuta cover blog dok. duniamasak

Rindu Masakan dari Kampung Halaman, Obati dengan Sajian NAKUTA

Saat hari libur atau hari raya tiba, mungkin ada beberapa orang yang belum bisa mudik atau kembali kepada keluarga tercinta di kampung halaman. Masakan dari sang Ibu pasti akan terbayang di benak dan lubuk hati sehingga akan merasa rindu. Oleh karena itu, tim Duniamasak.com ingin

Sticky PostRayakan Valentine via freepik ala tim duniamasak.com

4 Cara Seru Rayakan Valentine di Rumah!

Valentine atau yang dikenal dengan hari kasih sayang sejatinya tidak harus dirayakan di luar rumah. Pasalnya di rumah pun kita dapat merayakannya dengan mengisinya dengan banyak hal. Bagi beberapa pasangan yang masih bingung dengan rencana Hari Valentine dengan pasangan sebaiknya simak tips dari Duma rayakan

Sticky PostFortune cookies via freepik ala tim duniamasak.com

Sejarah Fortune Cookies, Si Kue Keberuntungan

Kue keberuntungan ini memang dikenal dengan nama fortune cookies. Memang terdengar sangat asing apalagi bagi sebagian orang Indonesia. Namun siapa yang menyangka bahwa kue ini diyakini oleh beberapa orang di negara Amerika Serikat, Tiongkok bahkan Jepang sebagai kue keberuntungan. Lantas, sejak kapan sih kue keberuntungan

Sticky Postkado hari ibu via freepik ala tim duniamasak.com

Rekomendasi Kado Hari Ibu, Banyak Pilihan!

Kasih ibu sepanjang masa, kalimat itu pastinya disetujui banyak orang. Ibu adalah sosok yang paling berjasa dalam kehidupan kita. Untuk itu kita sebagai anak ingin memberikan yang terbaik dan ingin selalu membahagiakan ibu. Hampir seluruh anak dibelahan dunia, ingin memberikan yang terbaik di hari spesial

Banner Trade expo indonesia 2020 virtual exhibitions penutupan dok. Biro Humas Kemendag ala duniamasak

Acara TEI-VE 2020 Berhasil Melampaui Target

Pameran dagang Trade Expo Indonesia 2020 yang berlangsung selama 1 minggu di tanggal 10-16 November 2020 secara virtual, berhasil melampaui target dengan jumlah transaksi USD 1,2 Miliar. “Pantauan kami, TEI-VE 2020 ini telah berjalan dengan lancar hingga berakhir virtual showcasenya kemarin. Selama berjalannya TEI kali

Opening Trade Expo Indonesia 2020 via TEI ala duniamasak

Trade Expo Indonesia 2020 Resmi Digelar dengan Virtual Exhibition

Tepat pada tanggal 10 November 2020, Trade Expo Indonesia ke-35 resmi digelar secara virtual. Acara tahunan ini sedikit berbeda di 2020 karena merupakan upaya pemerintah untuk mendorong kelangsungan dan peningkatan promosi produk lokal ke pasar global dengan mengoptimalkan teknologi digital di masa pandemi. Walaupun dengan

Jenis kopi susu ala freepik ala duniamasak

3 Jenis Kopi Susu yang Masih Digemari Hingga Kini

Tepat di tanggal 1 Oktober 2020, kita sedang merayakan hari kopi internasional. Pada hari ini, pasti kedai-kedai kopi sedang berlomba-lomba membagikan promo menarik untuk minumannya. Bisa dibilang, tren kopi susu memang masih digemari hingga detik ini. Walau di era new normal, justru permintaan akan minuman

Trade expo indonesia 2020 via tradexpoindonesia.com ala duniamasak

Terobosan Baru, Trade Expo Indonesia 2020 Mengusung Konsep Virtual

Dalam beberapa tahun terakhir, Indonesia telah mencapai kurva positif pada pertumbuhan ekspor berbagai produk dan jasa ke pasar global. Hal ini tentu perlu dipertahankan dan ditingkatkan karena Indonesia juga bersaing dengan negara lain dalam menjajaki peluang eskpor pada pasar global. Dalam upaya peningkatan ini, Kementerian

CHACHABURGO dok. duniamasak

CHACHABURGO, Bubur Goreng Milik Chacha Frederica

Bubur merupakan hidangan yang disantap saat sarapan dalam budaya negara Asia. Bubur juga identik dengan makanan yang dikonsumsi ketika sedang sakit. Bisa dibilang, hidangan bubur ini mempunyai rasa yang sederhana namun memiliki dampak yang kuat dan positif. Pada kesempatan ini, Duniamasak.com juga ingin merekomendasikan bubur

Sticky PostMakanan 17 Agustus nasi tutug oncom via wikipedia.org ala tim duniamasak.com

7 Makanan 17 Agustus Khas Indonesia

Tanggal 17 Agustus adalah hari yang dinanti-nanti oleh masyarakat Indonesia. Pasalnya, tanggal 17 Agustus adalah Hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Umumnya, berbagai perlombaan dihadirkan untuk memeriahkan HUT RI. Namun ternyata, tidak hanya perlombaan, namun juga aneka makanan 17 Agustus khas Indonesia pun turut meramakan Hari Kemerdekaan.