Tag Archives: restoran jakarta

Sticky PostPerbedaan mie ayam yamin dan yammie via insanmedika.co.id ala tim duniamasak.com

Cari Tahu Perbedaan Mie Ayam, Yamin dan YamMie disini!

Siapa sih yang tidak suka dengan mie? Apalagi dengan mie ayam, yamin, dan yammie. Sahabat Duma pastinya juga menggemari makanan-makanan ini bukan?. Walaupun terlihat mirip, ternyata ketiganya memiliki perbedaan. Perbedaan tersebut sebetulnya dapat kalian lihat dari tampilan pertama, mulai dari bentuk pada mienya hingga rasa

Sticky PostKuliner Mie - AL kebon jeruk jakarta dok. duniamasak

[Street Food Edition] Kuliner Mie – AL

Hai, sahabat Duma! Sekarang Duniamasak.com memiliki konten review makanan yang baru yaitu Street Food Edition. Street Food adalah makanan atau minuman siap santap yang dijual oleh penjual yang mempunyai warung, gerobak, atau kedai di tempat umum seperti di tepi jalan umum dan pasar. Umumnya, street

Sticky PostTempat makan mie via freepik ala duniamasak

Tempat Makan Mie Ayam Terenak di Jakarta

Akhirnya, Duma bisa buat artikel lagi tentang rekomendasi tempat makan yang pastinya enak dan lezat di seluruh Indonesia. Nah, di bulan ini mumpung temanya membahas segala hal tentang mie, Duma mau kasih rekomendasi tempat makan mie ayam terenak di Jakarta. Penasaran tempatnya dimana aja? Yuk,

Sticky PostRestoran Rantang Malaka dok. Duniamasak

Beragam Cita Rasa Masakan Peranakan Di Rantang Malaka

Dua tahun lalu, tim DuniaMasak telah mengunjungi salah satu restoran yang menyajikan masakan peranakan, kini tim Duma kembali mendapati restoran yang berbeda untuk dicicipi masakan peranakannya. Sebelum kita mulai, tahukah kalian apa yang dimaksud dengan masakan peranakan? Masakan peranakan adalah makanan yang menggabungkan adat masakan