Category Archives: Artikel

menata dapur berdasarkan feng shui ala duniamasak.com via pixabay.com

5 Trik Feng Shui: Penempatan Dapur yang Harus Kamu Ketahui

Sahabat duma, apakah kamu sedang menyiapkan dapur baru? Ya, penempatan dapur yang sesuai dengan feng shui bisa kamu terapkan sesuai dengan beberapa trik dan aspek.  Oiya sebagian masyarakat percaya jika feng shui bisa mendatangkan rezeki bagi penghuni rumah. Feng shui sendiri berfokus pada penggunaan elemen

http://nowbali.co.id

Membuat Mie Telur dengan Mudah, Bikin Sendiri di Rumah yuk!

Mie menjadi salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia. Banyak jenis mie di Indonesia, dan salah satu yang sering diolah adalah mie telur. Tentunya mie telur versi instan mudah didapatkan di pasaran dengan harga terjangkau. Tapi sebenarnya kamu bisa mengolah mie sendiri di rumah lho. Lebih

Psikologi memasak ala duniamasak via shutterstock.com

Simak 5 Psikologi Memasak yang Perlu Kamu Ketahui

Psikologi memasak ternyata berdampak bagi kehidupan kita lho! Ya, maksudnya adalah meningkatkan kualitas diri sebab memiliki manfaat untuk meningkatkan konsentrasi, mengurangi stres dan mendorong gaya hidup sehat. Memasak adalah salah satu tugas yang bisa mendorongmu untuk benar-benar fokus lho! Memasak lebih dari sekedar membantu kita

http://www.wilx.com

Simak: Berikut Peluang Besar Membuka Restoran Fast Food

Sahabat duma, apakah kamu tertarik untuk membuka usaha restoran fast food? Saat ini peluang usaha kuliner memang sangat menjanjikan. Namun kamu harus paham benar kira-kira peluang usaha kuliner semacam apa yang akan berkembang pesat di masa depan. Oleh sebab itu, restoran cepat saji terbilang cukup menggiurkan. Mengapa

https://www.cnbc.com

Rekomendasi untuk Perlengkapan Restoran Cepat Saji

Memulai bisnis kuliner terutama restoran cepat saji perlu benar-benar persiapan yang matang. Tentu hal pertama yang harus kamu siapkan adalah peralatan untuk memasak dengan kualitas yang memadai untuk digunakan dalam jangka waktu yang panjang. Berikut adalah rekomendasi dari tim DuniaMasak untuk perlengkapan restoran cepat saji.

:https://firstwefeast.com/

Mengenal Produk Wise untuk Hotel, Restoran, dan Kafe

Hai sahabat duma, apakah kamu tahu apa itu produk wise? Produk wise yang berasal dari Taiwan ini baru saja masuk ke pasar Indonesia beberapa waktu lalu tepatnya beberapa bulan lalu. Meskipun terbilang baru, produk-produk wise khusus direkomendasikan untuk HoReKa: hotel, restoran, dan kafe ini telah

Tips memasak spaghetti ala duniamasak via pexels.com

Tips Memasak Spaghetti Lezat dan Bikin Ketagihan!

Biasanya ketika kamu memasak pasta seringkali menggunkan pasta kering bukan? Memasaknyapun semudah merebus mie instan. Namun terkadang ada hal-hal kecil yang membuat hasil rebusan pasta jadi kurang enak lho! Mulai dari spaghetti yang lengket, terlalu lembek atau terlalu keras, atau tak menempel dengan saus? Inilah masalah

Manfaat kacang tanah untuk kesehatan ala duniamasak via pexels.com

Diet Sehat dengan 5 Manfaat Kacang Tanah Berikut Ini!

Sahabat duma, kacang tanah ternyata memiliki banyak manfaat untuk kesehatan lho! Beberapa manfaat berikut bisa kamu jadikan referensi untuk menunjang diet sehatmu! Ya, dengan kacang tanah kamu akan mampu mengatasi solusi diet sehat. Simak penjelasannya di bawah! Diet Sehat dengan Kacang Tanah Banyak penelitian yang