Search Results for: makanan

No Thumbnail

7 Surga Seafood di Jakarta yang Wajib Kamu Coba!

Hallo sahabat duma! Seafood merupakan salah satu jenis makanan yang paling banyak digemari orang karena cita rasa yang sesuai lidah siapa saja, terlebih lagi sangat cocok dimakan beramai-ramai. Seafood memang paling cocok menjadi menu untuk acara besar seperti pesta, hingga menjamu tamu dari luar kota.

timun-lemon via duniamasak.com

Resep Jus Mentimun Lemon, Minuman Diet Sehat

Halo sahabat duma! Kamu mempunyai masalah berat badan? Sulit menurunkan berat badan? Eits, kamu perlu simak penjelasan DuniaMasak berikut, biar cepat langsing nih. Lemon memang sangat tidak mungkin dikonsumsi secara langsung sebagai kudapan buah utuh. Dengan rasanya yang sangat asam, lemon lebih baik diolah menjadi

Perhatikan 5 Hal Ini Sebelum Membeli Kulkas, Bunda!

Hallo sahabat duma! Menjadi seorang ibu yang sibuk memasak untuk keluarga tentu membutuhkan kulkas yang awet dan tak ingin salah memilih. Bagi kamu seseorang yang hobi memasak, tentu ingin menyimpan bahan makanan dalam kondisi terbaik. Kulkas atau lemari es merupakan salah satu item wajib di dapurmu

Fakta Dibalik Keju Gouda yang Lezat

Sekilas Sejarah Keju Gouda Hallo sahabat duma, kamu penikmat keju? Pernah makan keju gouda? Keju enak penuh manfaat yang sangat awet dan aman. Yuk simak penjelasan DuniaMasak berikut. Keju bisa terbuat dari susu sapi, onta, kambing, kerbau dan lainnya, tergantung dari negara masing-masing. Salah satunya

Tips Memilih Talas Hingga Resep Praktis Membuat Talas Bogor

Bogor Kota Kuliner Hallo sahabat duma! Siapa sih yang nggak kenal dengan kota Bogor? Selain terkenal dengan kota hujan, kota ini juga terkenal dengan kota kuliner. Banyak banget kuliner yang bisa kamu icip-icip selagi berkunjung ke kota ini. Dimulai dari asinan jagung bakar Bogor, Bapatong Bogor,

Alat Baking untuk Pemula via duniamasak.com

8 Alat Baking untuk Pemula yang Wajib Kamu Punya!

Membuat kue merupakan hal yang paling menyenangkan. Namun kamu perlu beberapa tools memasak kue agar menunjang proses memasakmu menjadi lebih mudah. Alat apa aja sih yang harus kamu punya? Berikut alat baking untuk pemula rekomendasi dari DuniaMasak berikut! Alat Baking Untuk Pemula ini Wajib Kamu Miliki

matcha ala duniamasak

Resep Membuat Matcha Enak di Rumah!

Jepang merupakan negara yang memiliki berbagai jenis ciri khas. Kuliner: makanan dan minuman, wisata, produksi, transportasi dan lain sebagainya. Namun, jika kamu ingin menikmati kuliner baik makanan maupun minumannya, di Indonesia sudah tersedia berbagai restoran Jepang yang bisa langsung kamu kunjungi. Matcha menjadi salah satu

Kulkas Modena Vasto, Solusi Cerdas Kulkas Modern!

Hallo Sahabat Duma! kamu ingin mencari kulkas dengan kualitas terbaik demi kesehatan serta kemudahan kebutuhanmu? Kamu harus intip review produk dari DuniaMasak berikut! TEKNOLOGI PENDINGIN GANDA Kulkas atau lemari pendingin adalah sebuah alat rumah tangga listrik yang menggunakan refrigerasi (proses pendingin) untuk menolong pengawetan makanan.

Nyari Tempat Es Kopi Enak di Jakarta? Yuk Intip!

Sahabat duma, kamu pengen hangout bareng temen-temen sambil menyeruput es kopi di tempat yang asik? Yuk intip tempat-tempat ngopi dengan rasa yang enak cocok buat menghabiskan waktu bareng temanmu. 1. Toko Kopi Tuku Kedai kopi yang sudah berdiri sejak tahun 2015 ini, sempat viral karena