Search Results for: pakai

Sticky Postsauce pan via freepik ala tim duniamasak.com

Mencari Sauce Pan yang Cocok untuk Anak Kos

Menjadi anak kos dalam perantauan, bisa jadi anugerah atau keuntungan tersendiri. Belajar hidup mandiri terlepas dari naungan dan dukungan orang tua ataupun keluarga. Dalam kehidupan sehari-hari, anak kos dituntut untuk bisa mengelola kehidupan pribadinya, contohnya seperti menyiapkan makanan. Memang tidak jarang yang memilih membeli makanan

Sticky PostWo Ai Mie Cipete dok. duniamasak

Suka Makan Mie? Wajib Banget Berkunjung Ke WO AI MIE

Di tahun 2020, perayaan tahun baru Imlek jatuh di bulan Januari akhir. Biasanya, hidangan Imlek identik dengan mie yang berarti akan membawa doa supaya panjang umur. Maka dari itu, bulan ini tim Duniamasak.com juga akan melakukan review resto dengan tema Mie. Salah satu tempat makan

Sticky PostMengatur angpao imlek anak tahun baru via freepik ala duniamasak

Tips Mengatur Angpao Imlek Yang Diterima Anak

Angpao merupakan amplop merah yang biasanya akan diisi uang sebagai hadiah menyambut perayaaan tahun baru imlek. Warna merah diartikan sebagai lambang keberuntungan, kesejahteraan dan kebahagiaan yang akan mendatangkan nasib baik bagi penerima angpao dalam kebudayaan suku Tionghoa. Selain dalam perayaan tahun baru imlek, angpao juga

Sticky Postpersiapan dan perlengkapan pindah rumah via freepik ala tim duniamasak.com

Yuk Intip Persiapan dan Perlengkapan Pindah Rumah Baru!

Rumah menjadi salah satu hal yang sangat penting bagi kita. Tidak heran bila memiliki rumah adalah impian semua orang. Apalagi bila rumah yang telah kita impikan sejak lama dapat kita tempati dalam waktu dekat. Namun, memiliki rumah baru ternyata juga butuh persiapan dan perlengkapan pindah

Sticky PostManfaat tomat untuk diet via freepik ala duniamasak

Manfaat Tomat Untuk Diet Yang Alami

Tomat adalah tumbuhan yang memiliki buah yang berwarna hijau, kuning, dan merah yang biasanya dipakai sebagai buah dan sayuran dalam masakan atau juga bisa disantap langsung. Dengan berkembangnya ilmu pengetahuan, selain untuk makanan bahwa tomat sekarang sudah dikenal luas dalam dunia kecantikan. Manfaat tomat untuk

Sticky PostMenu bakaran tahun baru BBQ barbecue barbeque via freepik ala duniamasak Inspirasi Kencan Pertama dari Drakor

Menu Bakaran Untuk Pesta Tahun Baru

Sebentar lagi kita akan menyambut tahun baru 2020 nih! Sahabat Duma sudah menyiapkan acara apa untuk merayakan pergantian tahun nanti di malam tahun baru? Biasanya pasti akan mengadakan acara masak bakar-bakaran atau lebih dikenal dengan sebutan barbecue yang menyajikan beraneka macam makanan. Sudah tau mau masak

Sticky PostKota wisata liburan bali indonesia akhir tahun via freepik ala duniamasak

Kota Wisata Di Indonesia Untuk Liburan Akhir Tahun

Hai, Sahabat Duma! Apakah sudah merencanakan untuk liburan akhir tahun sekaligus merayakan tahun baru di lokasi mana? Pasti jika sudah berkeluarga, si anak sudah merengek minta berlibur ke banyak tempat ya? Haha. Tidak perlu khawatir, kali ini Duniamasak.com akan memberikan rekomendasi beberapa kota wisata di

Sticky PostJenis gelas wine via freepik ala duniamasak

Jenis Gelas Wine Yang Umum Digunakan

Wine adalah minuman beralkohol yang berasal dari fermentasi anggur atau bisa juga dengan buah-buah lainnya. Proses terjadinya fermentasi ini berlangsung secara alami karena ada keseimbangan kimia tanpa tambahan gula, air, dan nutrisi lainnya. Dalam fermentasi ini, ragi akan mengambil kandungan gula dari buah anggur dan

Sticky PostMemilih Panci via freepik ala tim duniamasak.com

Memilih Panci yang Sesuai untuk Bisnis Cathering

Di era yang serba instant ini, banyak orang memilih hal-hal yang praktis dan tidak merepotkan. Begitu pula dengan makanan, orang-orang kini mulai beralih memlilih makanan cathering. Maka dari itu, inilah waktu yang tepat bagi Anda jika ingin merintis bisnis cathering. Bisnis ini tidak dapat dikatakan