Search Results for: ayam

Sticky Post5 bagian ayam via freepik ala tim duniamasak.com

Kenali 5 Bagian Ayam yang Menjadi Primadona

Bisa dibilang makanan yang paling mudah kita temukan saat sedang lapar adalah ayam. Mulai dari disekitar rumah maupun online, menu makanan ayam selalu menjadi primadona. Tidak heran bisnis ayam potong adalah bisnis yang menjanjikan. Selain itu ayam juga dapat dijadikan berbagai macam makanan yang pastinya

Sticky PostResep Sayur Bayam via freepik ala tim duniamasak

Cobalah Resep Sayur Bayam Ini, Rasanya Bikin Nagih!

Sayur bayam termasuk ke dalam sayuran yang memiliki banyak manfaat, terutama bagi kesehatan tubuh. Selain manfaat yang dimilikinya, bayam juga termasuk tanaman yang mudah ditemui disekitar kita. Bayam mengandung banyak vitamin, antioksidan, dan mineral. Tidak heran bila bayam merupakan sayuran yang sangat baik bila dikonsumsi.

Resep ceker ayam via freepik ala duniamasak

2 Resep Ceker Ayam Terlezat dan Termudah

Hampir setiap hari, pasti kamu akan menemukan makanan berbahan dasar ayam. Selain bagian daging yang umum dimakan seperti paha dan dada, tahukah kamu bagian yang tak kalah enak dari ayam? Ya, sebagian dari masyarakat Indonesia sangat menyukai olahan ceker ayam. Bagi kamu yang belum pernah

Jeroan ayam via freepik ala duniamasak

Perhatikan Risiko Mengonsumsi Jeroan Ayam

Jeroan merupakan semua bagian dalam tubuh hewan yang sudah dipotong kecuali otot dan tulang. Beragam bagian jeroan dapat dijadikan sebagai sampah atau bahkan makanan mahal. Jika tidak digunakan untuk konsumsi manusia, jeroan akan diproses untuk dijadikan bahan bakar dan pupuk. Namun jika dijadikan bahan makanan

Truffle belly Indonesia dok. duniamasak

TRUFFLE BELLY, Pelopor Nasi Ayam Truffle di Indonesia

Di era new normal ini, semakin banyak makanan cepat saji yang praktis dan lezat. Salah satunya adalah hidangan rice bowl dengan berbagai macam varian seperti isi daging sapi atau daging ayam. Kali ini, tim Duniamasak.com akan mengulas makanan rice bowl dengan resep yang belum pernah ditemui sebelumnya. This

Sticky Posttopping mie ayam via hipwee ala tim duniamasak

Topping Mie Ayam yang Enak, Dijamin Suka Semua!

Mie ayam adalah makanan yang memiliki ruang di hati penikmat mie terutama di Indonesia. Mie ayam sering dijadikan makanan pengganti nasi karena sama-sama mengandung karbohidrat yang tinggi. Di Indonesia sendiri penjual mie ayam banyak kita temukan, terutama di pedagang kaki lima. Jika sahabat Duma ingin

Sticky PostTempat makan mie via freepik ala duniamasak

Tempat Makan Mie Ayam Terenak di Jakarta

Akhirnya, Duma bisa buat artikel lagi tentang rekomendasi tempat makan yang pastinya enak dan lezat di seluruh Indonesia. Nah, di bulan ini mumpung temanya membahas segala hal tentang mie, Duma mau kasih rekomendasi tempat makan mie ayam terenak di Jakarta. Penasaran tempatnya dimana aja? Yuk,

Resep bubur ayam yang disukai keluarga ala duniamasak via pixabay.com

Resep Bubur Ayam Menu Kesukaan Keluarga

Hai sahabat duma, musim dingin begini biasanya makanan yang hangat-hangat laris manis nih. Biasanya menu sarapan maupun camilan sore, bubur ayam menjadi favorit keluarga. Apalagi anak-anak. Kamu bisa memasaknya dengan mudah dengan resep di bawah ini! Resep Bubur Ayam Enak Bahan membuat bubur ayam :

No Thumbnail

Resep Nanik Wijaya “Ayam Sambal Pete”

Hai sahabat duma, kamu sudah membaca kisah inspiratif #DUMAKARTINI: Nanik Wijaya yang telah tim duma tayangkan di artikel sebelumnya belum? Nah apakah kamu sudah penasaran dengan resep andalan keluarga Nanik Wijaya? Apa sih yang menjadi andalan dan favorit tentunya untuk keluarga Wijaya? Resep Nanik Wijaya kali

No Thumbnail

Resep Yunita Anwar: Mie Ayam Jamur Kesukaan Keluarga

Sahabat duma, sebagaimana jadwal yang telah ditetapkan, agenda tim duma khusus di bulan April ini adalah mengangkat tokoh-tokoh Kartini yang khusus bergerak di bidang kuliner dan sekaligus memberikan resep-resep pilihan mereka. Semua itu hanya khusus di bulan April ini ya!  Semua itu terangkum dalam #DUMAKARTINI.