Search Results for: food

Sticky PostFood vlogger via freepik ala duniamasak

Food Vlogger Indonesia Yang Paling Bikin Ngiler

Siapa yang tidak tahu dengan platform internet yang sudah cukup besar yaitu YouTube? YouTube adalah situs yang memungkinkan para pengguna untuk mengunggah dan menonton video. Video yang diunggah pun beraneka ragam. Ada video musik, film pendek, video tutorial, video pendidikan atau video keseharian para pengguna

Sticky Postmengembangkan bisnis frozen ala duniamasak via pixabay.com

Mengembangkan Bisnis Frozen Food: Berikut Peluangnya

Mengembangkan bisnis makanan memang memiliki risiko tersendiri. Salah satu risiko terbesar adalah makanan tidak laku terjual pada hari yang sama dan terancam dibuang. Maka dari itu, jika kamu ingin mengembangkan bisnis makanan, salah satu yang risikonya paling kecil adalah mengembangkan bisnis frozen food. Mengapa? Karena

http://www.wilx.com

Simak: Berikut Peluang Besar Membuka Restoran Fast Food

Sahabat duma, apakah kamu tertarik untuk membuka usaha restoran fast food? Saat ini peluang usaha kuliner memang sangat menjanjikan. Namun kamu harus paham benar kira-kira peluang usaha kuliner semacam apa yang akan berkembang pesat di masa depan. Oleh sebab itu, restoran cepat saji terbilang cukup menggiurkan. Mengapa

Hawaiian Food via #goodwill

Daftar Hawaiian Food Unik: Tertarik untuk Mencoba?

Sebagai salah satu tujuan wisata yang terkenal, Hawaii memang menawarkan suasana tropis nan eksotis. Tak hanya penduduknya yang dikenal ramah, kepulauan Hawaii juga memiliki hawaiian food yang tak kalah mengagumkan. Hawaiian food biasanya berbahan daging ayam, sapi, babi dan seafood. Kamu pernah mencoba hawaiian food? Bagi kamu yang

Ikan Acar Kuning via veroathome.com

Ikan Acar Kuning Ala Restoran Seafood Ternama!

Sahabat duma, nggak perlu panjang lebar lagi, resep yang satu ini: ikan bandeng, dijamin menggugah selera banget. Selamat mencoba resep ikan acar kuning ya! Cara Membuat Ikan Acar Kuning yang Enak, Lezat Namun Sederhana Bahan Utama Ikan Bandeng: 2 ekor ikan bandeng 1 sdm air

No Thumbnail

7 Surga Seafood di Jakarta yang Wajib Kamu Coba!

Hallo sahabat duma! Seafood merupakan salah satu jenis makanan yang paling banyak digemari orang karena cita rasa yang sesuai lidah siapa saja, terlebih lagi sangat cocok dimakan beramai-ramai. Seafood memang paling cocok menjadi menu untuk acara besar seperti pesta, hingga menjamu tamu dari luar kota.