Search Results for: steak

Sticky PostTempat makan artis 2019 via freepik ala duniamasak

Tempat Makan Milik Artis Hits Selama Tahun 2019

Tinggal menghitung jam untuk memasuki lembar baru di tahun 2020. Apakah sahabat Duma sudah siap? Sebelum menginjakkan kaki di tahun yang baru, mari kita kilas balik mengenai hal-hal yang ada di tahun 2019, terutama dalam bidang kuliner. Tahukah kamu bahwa dari tahun 2017 hingga 2019,

Sticky PostDessert yang Unik Food Fighters via instagram/foodfighters.id ala tim duniamasak

Restoran dan Cafe ini Memiliki Dessert yang Unik lho!

Dessert adalah salah satu hidangan penutup yang sangat dinanti-nanti. Kombinasi rasa manis yang ditampilkan dengan cantik membuat dessert mudah menyihir lidah para penikmatnya. Berikut ini adalah restoran dan cafe yang memiliki dessert yang unik, sahabat Duma wajib coba ya! Food Fighters Siapa yang tidak kenal

Sticky PostRekomendasi fusion food via bottegaristorante.net ala tim duniamasak

Rekomendasi Fusion Food Indonesia Terlezat di Jakarta

Mendengar kata Fusion Food, mungkin dari sebagian sahabat Duma merasa asing. Fusion Food adalah makanan yang tercipta akibat perpaduan unsur makanan tradisional suatu negara dengan makanan dari mancanegara. Fusion Food adalah makanan yang lumrah dan memang sudah terkenal di negara-negara Barat. Beda halnya dengan Indonesia,

Sticky PostAcakadut pepper rice banner dok. duniamasak

ACAKADUT, Pepper Rice Dengan Kearifan Lokal

Ada yang bilang, masyarakat Indonesia kalau belum menyentuh nasi artinya belum afdol atau artinya belum kenyang. Mau tidak mau, Duma setuju karena merasakan hal yang sama. Mau sebanyak apapun makan sesuatu, jika belum mengonsumsi nasi seperti ada yang kurang. Duma punya rekomendasi tempat makan dimana

Sticky PostFakta unik wagyu via freepik ala tim duniamasak

3 Fakta Unik Wagyu, Daging Terlezat khas Jepang

Apakah kamu pecinta daging? Daging adalah bagian lunak pada hewan yang terbungkus kulit dan melekat pada tulang. Daging tersusun sebagian besar dari jaringan otot, ditambah dengan lemak yang melekat padanya, urat, dan tulang rawan. Oleh karena bagian daging yang tersusun dengan begitu rupa, menjadikan daging

Sticky PostCokro Cooking and Baking Studio Dok. Duniamasak

Yuk, Ikut Kursus Masak dan Bikin Kue di Cokro Cooking and Baking Studio!

Sebelumnya, tim DuniaMasak telah mengulas cafe O’delice yang menjadi tempat paling asik untuk menyantap dessert yang unyu dan ngopi cantik bersama teman serta keluarga. Namun ternyata, di dalam kawasan yang sama terdapat cooking studio dengan nama Cokro Cooking and Baking Studio yang bisa kalian ikuti

Sticky PostD’low Meat Gastro via duniamasak

Makan Besar dan Nongki Asik di D’low Meat Gastro

Siapa yang tidak suka mengonsumsi daging? Bahan makanan yang satu ini memiliki sejumlah protein yang dapat memenuhi kebutuhan tubuh kita. Protein berfungsi untuk meningkatkan kesehatan tubuh seseorang yang menjadikan protein sebagai bagian penting dalam metabolisme tubuh manusia. Selain untuk memperbaiki dan membangun jaringan tubuh, protein

Daging Lemak Jenuh Tinggi via unsplash.com

Makanan Sehari-hari yang Mengandung Lemak Jenuh Tinggi

Ada dua kelompok lemak yang terkandung dalam makanan, yaitu lemak baik dan lemak jahat. Lemak baik justru dibutuhkan oleh tubuh untuk melakukan fungsinya untuk menghasilkan hormon. Berbeda dengan kandungan lemak jahat dalam makanan yang harus kamu batasi konsumsinya. Salah satu jenis lemak yang tergolong jahat