Search Results for: indonesia

Tempat lalapan malang pecel lele via freepik ala duniamasak

[TOP 3] Tempat Makan dengan Lalapan Lezat di Malang

Lalap merupakan sayuran yang disajikan menjadi pendamping untuk masakan Indonesia. Bisa dibilang, lalap adalah salad-nya orang Indonesia. Umumnya, sayuran yang digunakan pada lalapan berupa kacang panjang, timun, selada, tomat, dan kemangi. Sayur-sayuran ini dihidangkan secara mentah namun ada beberapa sayur yang sudah direbus terlebih dahulu

SALTBOY steak-to-go dok. duniamasak

SALTBOY, Steak-To-Go In A Bowl!

Bagi para meat lovers, pasti tidak akan bisa menolak hidangan yang bernama steak. Di Indonesia, bisa dibilang bahwa steak merupakan menu yang tergolong spesial sehingga banyak orang yang senang merayakan momen kebahagiaannya dengan menyantap steak. Oleh karena hal itu, beberapa steak house pun menjamur dimana-mana khususnya

Makanan Khas Lebaran Untuk MPASI via freepik ala duniamasak

Rekomendasi Menu MPASI dari Ikan Air Tawar

Banyak jenis ikan yang dapat digunakan untuk membuat menu MPASI. Salah satunya adalah dengan ikan air tawar. Ikan ini merupakan bahan makanan yang memiliki banyak nutrisi dan berguna untuk tubuh. Kandungan yang dimilikinya antara lain protein, karbohidrat, lemak, vitamin, dan mineral. Berikut ini DuMa ingin

Sticky PostMakanan asian dan western via freepik ala tim duniamasak.com

Makanan Asian dan Western, Apa ya Perbedaannya?

Negara Indonesia termasuk kedalam negara Asia, sehingga makanan-makanannya pun masuk kedalam makanan Asian. Lain halnya dengan negara-negara yang berada di Eropa dan Amerika, makanan-makanan yang berasal dari negara-negara tersebut masuk kedalam makanan Western. Lantas apa ya perbedaan makanan Asian dan Western? Yuk cari tahu disini!

GREENPAN dok. duniamasak.com

Masak Lebih Sehat dengan GREENPAN

Saat ini, kesehatan adalah hal yang sangat penting untuk kita semua. Maka dari itu, gaya hidup sehat pun akan selalu diberitakan kepada semua orang agar tetap mencintai kesehatannya. Hal ini bisa dimulai dengan menggunakan peralatan masak yang sehat dan aman agar menghasilkan makanan yang sehat

Sticky PostNama lain bubur kasha via freepik ala tim duniamasak.com

Nama Lain Bubur di Setiap Negara

Bubur disetiap negara pasti memiliki perbedaan, mulai dari nama, rasa maupun bahan-bahan yang digunakan. Jika di Indonesia bubur merupakan salah satu makanan favorit, terutama sebagai menu sarapan. Tidak heran bila kita sering menemukan pedagang bubur pada pagi hari. Tekstur bubur yang lembut ini rupanya juga

Wok in process dok. duniamasak-banner

WOK IN PROCESS, Rice Box Andalan Pekerja Kantoran

Saat makan siang tiba, banyak para pekerja yang kadang terkendala dengan pilihan makanan yang begitu banyak serta jam makan yang singkat. Solusi dari hal tersebut adalah perlu adanya restoran yang menyediakan berbagai macam pilihan yang simple dan cepat dalam proses memasaknya alias all in one place.

Netflix serial kuliner series rekomendasi via freepik ala duniamasak

4 Serial Netflix Bertema Kuliner yang Wajib Kamu Tonton!

Sebagai bentuk gerakan #dirumahaja, banyak orang yang mencari hobi baru agar menjadi lebih betah dan nyaman. Salah satunya adalah hobi memasak. Tidak hanya wanita, namun para pria pun tak mau kalah dalam berkreasi dengan bahan masakan yang beraneka ragam. Sekarang, berbagai macam contoh kreasi masakan

CHACHABURGO dok. duniamasak

CHACHABURGO, Bubur Goreng Milik Chacha Frederica

Bubur merupakan hidangan yang disantap saat sarapan dalam budaya negara Asia. Bubur juga identik dengan makanan yang dikonsumsi ketika sedang sakit. Bisa dibilang, hidangan bubur ini mempunyai rasa yang sederhana namun memiliki dampak yang kuat dan positif. Pada kesempatan ini, Duniamasak.com juga ingin merekomendasikan bubur

Sticky PostResep Sayur Bayam via freepik ala tim duniamasak

Cobalah Resep Sayur Bayam Ini, Rasanya Bikin Nagih!

Sayur bayam termasuk ke dalam sayuran yang memiliki banyak manfaat, terutama bagi kesehatan tubuh. Selain manfaat yang dimilikinya, bayam juga termasuk tanaman yang mudah ditemui disekitar kita. Bayam mengandung banyak vitamin, antioksidan, dan mineral. Tidak heran bila bayam merupakan sayuran yang sangat baik bila dikonsumsi.