Search Results for: air

Sticky PostMengolah Bahan Makanan Di Dapur via freepik ala tim duniamasak

4 Trik Mudah Mengolah Bahan Makanan Di Dapur Yang Jarang Diketahui

Dunia kuliner sedang banyak digandrungi oleh masyarakat di tahun ini. Tidak hanya untuk masakan yang diolah di rumah namun ada juga yang memanfaatkannya untuk bisnis makanan. Memang kelihatannya mudah karena hanya sekedar memasak, tetapi jika dilakukan dengan cara yang kurang benar, maka hasilnya akan tidak

Sticky PostPeralatan Katering Yang Diperlukan Untuk Pemula via Freepik ala tim duniamasak

Peralatan Katering Yang Diperlukan Untuk Pemula

Peralatan katering tentunya tidak asing bagi yang berkecimpung di dunia kuliner. Katering sering ditemui dalam berbagai acara seperti acara pernikahan, hajatan, dan lain-lain. Sebenarnya pengertian katering itu sendiri adalah bisnis jasa boga yang melayani makanan dan minuman dalam jumlah yang besar. Untuk makanan, katering bisa

Sticky PostOleh-oleh Khas Arab Saudi via freepik ala tim duniamasak

Oleh-oleh Khas Arab Saudi yang Paling Banyak Diminati, Apa Saja Ya?

Oleh-oleh khas Arab Saudi memang menjadi salah satu hal yang paling banyak diminati setelah menjalankan ibadah di tanah suci. Air zam-zam dan kurma adalah oleh-oleh khas Arab Saudi yang sering dijadikan buah tangan untuk sanak keluarga maupun kerabat. Kali ini tim Duniamasak akan berbagi informasi

Sticky PostMasker Buah via Freepik ala tim duniamasak

Buat Masker Buah Sendiri Yuk!

Wajah bersih dan terlihat sehat adalah idaman setiap orang. Bahkan tak segan kita mengeluarkan dana yang tak murah untuk mendapatkan perawatan kulit yang maksimal. Tidak melulu perawatan yang mahal, ternyata ada juga buah-buahan yang dapat dijadikan masker. Mari kita simak buah apa saja yang dapat

Sticky PostOlahan Martabak Mini dengan Topping Buah, Segar dan Bikin Kenyang ala tim duniamasak.com via freepik

Olahan Martabak Mini dengan Topping Buah, Segar dan Bikin Kenyang!

Martabak adalah camilan yang banyak digandrungi oleh masyarakat Indonesia. Tak jarang kita temui banyak pedagang martabak yang berjualan di sekitar rumah. Bila martabak yang biasanya diperjualbelikan dalam bentuk bulat dengan ukuran yang besar, maka kali ini Duma akan akan memberikan resep olahan martabak mini dengan

Sticky PostD'Bollywood Bar & Restaurant Jakarta Makanan India via Duniamasak

Menikmati Kuliner dan Seni Negara India di D’Bollywood Bar & Restaurant

India adalah sebuah negara di Asia yang memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di dunia. Negara ini populer dengan industri film Bollywood dan juga merupakan salah satu produsen film terbesar di dunia. Selain itu, negara ini juga memiliki beranekaragam masakan yang khas. India mengandalkan penggunaan bumbu

Sticky PostBuah Ciplukan yang Kaya akan Manfaat, Harganya Mahal! via freepik ala tim duniamasak

Buah Ciplukan yang Kaya akan Manfaat, Harganya Mahal!

Buah ciplukan yang sering tumbuh liar di sekitar halaman rumah atau kebun ini ternyata memiliki kandungan yang baik untuk untuk kesehatan. Berkat kandungan yang dimilikinya buah ciplukan kini banyak dicari orang dan harganya pun semakin mahal. Berikut ini adalah informasi mengenai buah ciplukan yang kaya

Sticky PostResep Camilan Buah yang Enak, Gak Perlu Maha via freepik ala tim duniamasak

Resep Camilan Buah yang Enak, Gak Perlu Mahal!

Buah adalah makanan yang memiliki segudang manfaat terutama untuk kesehatan. Tak jarang dari kita hampir setiap hari ingin mengkonsumsi buah untuk menjaga kesehatan. Namun taukah sahabat duma? Bahwa ternyata buah dapat dijadikan camilan yang unik? Berikut ini adalah resep camilan buah yang enak dan bisa

Sticky PostBlender Profesional dari MADIN via duniamasak jual blendet murah blender profesional madin juice blender bumbu blender whipped cream blender cheese macchiato maker milk foam maker

Kenali Berbagai Jenis Blender Profesional dari MADIN

Blender adalah alat elektronik berupa sebuah wadah yang dilengkapi dengan pisau berputar yang digunakan untuk mengaduk, mencampur, menggiling, atau melunakkan bahan makanan. Pisau berputar tersebut umumnya berbentuk seperti sebuah baling-baling pendek yang dipasang pada bagian bawah wadah blender dan akan berputar dengan cepat menggunakan tenaga