Tag Archives: makanan

Sticky PostMasa penyapihan via freepik ala tim duniamasak.com

Sedang Masa Penyapihan Sang Buah Hati? Alihkan Dengan Aktivitas ini!

Sahabat Duma sedang mengalami masa penyapihan sang buah hati? Bila iya, pastinya sahabat Duma akan mengalami masa-masa yang serba salah. Sang buah hati yang semakin tumbuh menjadi besar harus mulai berhenti untuk menyusui. Namun, di lain sisi, kita sebagai orang tua pasti merasa tidak tega

Makanan Khas Lebaran Untuk MPASI via freepik ala duniamasak

Rekomendasi Menu MPASI dari Ikan Air Tawar

Banyak jenis ikan yang dapat digunakan untuk membuat menu MPASI. Salah satunya adalah dengan ikan air tawar. Ikan ini merupakan bahan makanan yang memiliki banyak nutrisi dan berguna untuk tubuh. Kandungan yang dimilikinya antara lain protein, karbohidrat, lemak, vitamin, dan mineral. Berikut ini DuMa ingin

Resep energy bar via freepik ala duniamasak

2 Resep Energy Bar yang Mudah Dibuat #dirumahaja

Dalam menjalani gaya hidup sehat, banyak cara yang bisa dilakukan salah satunya terkait dengan makanan yang dikonsumsi. Dengan mengatur pola makan yang sehat, niscaya tubuh pun akan menjadi lebih baik. Tentu makanan ini bisa disantap pada pagi hari hingga malam hari. Tak hanya makanan berat,

Sticky PostResep MPASI Oats via freepik ala tim duniamasak.com

3 Resep MPASI Oats Untuk Buah Hati

Pertumbuhan sang buah hati adalah hal yang paling penting bagi orang tua. Tidak heran bila orang tua selalu ingin memberikan yang terbaik, apalagi bila sang buah hati memasuki usia yang ke 6 bulan. Biasanya para orang tua akan memberika makanan pendamping asi (MPASI) agar kebutuhan

Netflix serial kuliner series rekomendasi via freepik ala duniamasak

4 Serial Netflix Bertema Kuliner yang Wajib Kamu Tonton!

Sebagai bentuk gerakan #dirumahaja, banyak orang yang mencari hobi baru agar menjadi lebih betah dan nyaman. Salah satunya adalah hobi memasak. Tidak hanya wanita, namun para pria pun tak mau kalah dalam berkreasi dengan bahan masakan yang beraneka ragam. Sekarang, berbagai macam contoh kreasi masakan

Bisnis beras via freepik ala duniamasak

Tips Memulai Bisnis Beras Agar Lebih Berhasil

Beras adalah suatu bagian dari bulir padi atau gabah yang telah dipisahkan dari sekam. Beras akan diolah menjadi nasi yang bisa dibilang merupakan makanan pokok rakyat Indonesia. Beras pun mempunyai banyak jenis mulai dari beras putih, merah, hitam, dan lainnya. Karena jenisnya yang beragam, banyak

Khasiat oncom via bobo.grid.id ala duniamasak

Tahukah Kamu Khasiat Oncom Bagi Kesehatan Tubuh?

Oncom merupakan makanan khas Jawa Barat yang terbuat dari kedelai yang telah di fermentasi. Terdapat 2 jenis oncom yaitu oncom merah dan oncom hitam. Keduanya memiliki kandungan gizi yang tinggi. Banyak yang berpendapat bahwa oncom kurang diminati oleh rakyat Indonesia khususnya Jakarta. Hal ini terjadi

MAUDON dok. duniamasak jakarta mentai

Ingin Mencoba Olahan Mentai yang Juara? Pesan di MAUDON!

Mentai adalah olahan makanan yang terbuat dari telur ikan dan mayones pedas. Biasanya, mentai menggunakan telur ikan pollock atau ikan kod yang akan didominasi rasa asam dan aroma khas laut. Umumnya, mentai ini dihidangkan bersama pasta atau nasi shirataki dengan daging ikan salmon maupun daging

Sticky Postperalatan mpasi via freepik ala tim duniamasak.com

Ciptakan MPASI Sehat dengan Peralatan MPASI Ini!

Makanan Pendamping ASI atau yang sering dikenal dengan sebutan MPASI biasanya diberikan kepada bayi saat berusia 6 bulan. Bagi sahabat Duma yang sedang mempersiapkan pemberian MPASI kepada sang baby pastinya sedang mencari-cari peralatan MPASI yang diperlukan. Bila melihat referensi dari social media yang bertebaran, tentunya

Jeroan ayam via freepik ala duniamasak

Perhatikan Risiko Mengonsumsi Jeroan Ayam

Jeroan merupakan semua bagian dalam tubuh hewan yang sudah dipotong kecuali otot dan tulang. Beragam bagian jeroan dapat dijadikan sebagai sampah atau bahkan makanan mahal. Jika tidak digunakan untuk konsumsi manusia, jeroan akan diproses untuk dijadikan bahan bakar dan pupuk. Namun jika dijadikan bahan makanan