[QUIZ] Inilah Menu Sarapan yang Wajib Kamu Makan Sesuai Zodiak
Tahukah kamu bahwa sifat dan kepribadianmu dalam zodiak bisa menentukan menu sarapan apa yang wajib untuk kamu santap di pagi hari? Yuk ikuti kuisnya di Blog Duniamasak.com sekarang!
Tahukah kamu bahwa sifat dan kepribadianmu dalam zodiak bisa menentukan menu sarapan apa yang wajib untuk kamu santap di pagi hari? Yuk ikuti kuisnya di Blog Duniamasak.com sekarang!
Setiap orang pasti mempunyai program diet yang berbeda-beda. Tahukah kamu bahwa menu diet juga bisa ditentukan dari golongan darahmu? Tentu berbeda dari golongan darah A, B, O, dan AB. Penasaran? Yuk ikuti kuisnya di blog Duniamasak.com!
Sahabat Duma pernah mendengan overnight oats? Ya, olahan bubur gandum tanpa proses oven ataupun masak. Menu makanan yang satu ini terdiri dari susu, oats, dan tambahan topping sebagai pelengkap cita rasa. Kemudian, mendiamkan bahan-bahan tersebut selama semalaman, agar tercipta tekstur yang sesuai. Nah bagi sahabat
Selama pandemi Covid 19 memang mengharuskan kita untuk tetap dirumah saja. Tentunya tidak jarang dari kita banyak menghabiskan waktu dengan mengonsumsi makanan-makanan tanpa diimbangi olahraga yang cukup. Hal tersebut secara tidak langsung dapat menambah berat badan pada tubuh kita. Sahabat Duma berencana untuk diet? Sebaiknya
Slow cooker umumnya sering digunakan para ibu untuk membuat makanan pendamping ASI atau yang biasa disebut MPASI. Seperti yang kita ketahui bahwa manfaat slow cooker berfungsi sebagai alat masak yang memiliki suhu yang rendah, selain itu keunggulannya adalah dapat menjaga gizi dan nutrisi pada makanan.
Sahabat Duma sedang mengalami masa penyapihan sang buah hati? Bila iya, pastinya sahabat Duma akan mengalami masa-masa yang serba salah. Sang buah hati yang semakin tumbuh menjadi besar harus mulai berhenti untuk menyusui. Namun, di lain sisi, kita sebagai orang tua pasti merasa tidak tega
Pertumbuhan sang buah hati adalah hal yang paling penting bagi orang tua. Tidak heran bila orang tua selalu ingin memberikan yang terbaik, apalagi bila sang buah hati memasuki usia yang ke 6 bulan. Biasanya para orang tua akan memberika makanan pendamping asi (MPASI) agar kebutuhan
Parfait merupakan makanan pencuci mulut yang terbuat dari sirup gula, telur, dan krim yang biasanya disantap dengan keadaan dingin. Awal mula dessertΒ ini berasal dari negara Perancis. Selain dessert, parfait juga menjadi populer dinikmati untuk sarapan. Hal ini disebabkan karena parfait memiliki kandungan yang baik untuk
Sudah pertengahan bulan Januari, apakah kamu salah satu yang mempunyai resolusi untuk diet dan apakah sudah berhasil menjalankan dengan baik? Jika sudah, maka pertahankan sampai terbentuk badan yang sesuai dengan keinginanmu ya. Sebenarnya, banyak sekali metode diet yang bisa dicoba seperti pantang untuk mengonsumsi nasi.
Hai sahabat duma, tak terasa ya, Ramadhan tinggal hitungan hari saja. Kamu sudah mempersiapkan diri belum untuk menyambut bulan Ramadhan tahun ini. Ya, bagi yang menjalankannya di bulan Ramadhan adalah bulan penuh nikmat dan menggali pahala sebanyak-banyaknya. Kabar baiknya nih tim duma ingin membagikan kiat-kiat