Tag Archives: Review

Sticky PostUduk Bro Dok. Duniamasak

UDUK BRO, Pelopor Warung Uduk Hedon Jaman Now

Nasi uduk adalah makanan yang terbuat dari nasi yang diaron menggunakan santan lalu dibumbui dengan merica, pala, kayu manis, jahe, dan daun serai. Nasi uduk juga sering didampingi dengan lauk seperti tempe goreng, semur tahu, perkedel, telur dadar iris, ayam goreng, sambal kacang dan kerupuk.

Sticky PostFine Dining Makanan Indonesia via lazone.id ala tim duniamasak

Restoran Fine Dining Makanan Indonesia di Jakarta, Wajib Kamu Coba!

Restoran Fine Dining umumnya selalu menyajikan hidangan-hidangan western. Akan tetapi, jika sahabat Duma sedang mencari referensi fine dining yang menyajikan makanan-makanan Indonesia jangan khawatir, Duma punya nih referensinya! Restoran fine dining makanan Indonesia ini menyulap hidangan-hidangan Indonesia menjadi elegan dan cantik. Mulai penasaran ya? Yuk

Sticky PostRestoran Rantang Malaka dok. Duniamasak

Beragam Cita Rasa Masakan Peranakan Di Rantang Malaka

Dua tahun lalu, tim DuniaMasak telah mengunjungi salah satu restoran yang menyajikan masakan peranakan, kini tim Duma kembali mendapati restoran yang berbeda untuk dicicipi masakan peranakannya. Sebelum kita mulai, tahukah kalian apa yang dimaksud dengan masakan peranakan? Masakan peranakan adalah makanan yang menggabungkan adat masakan

Sticky PostCokro Cooking and Baking Studio Dok. Duniamasak

Yuk, Ikut Kursus Masak dan Bikin Kue di Cokro Cooking and Baking Studio!

Sebelumnya, tim DuniaMasak telah mengulas cafe O’delice yang menjadi tempat paling asik untuk menyantap dessert yang unyu dan ngopi cantik bersama teman serta keluarga. Namun ternyata, di dalam kawasan yang sama terdapat cooking studio dengan nama Cokro Cooking and Baking Studio yang bisa kalian ikuti

Sticky PostOleh-oleh Khas Arab Saudi via freepik ala tim duniamasak

Oleh-oleh Khas Arab Saudi yang Paling Banyak Diminati, Apa Saja Ya?

Oleh-oleh khas Arab Saudi memang menjadi salah satu hal yang paling banyak diminati setelah menjalankan ibadah di tanah suci. Air zam-zam dan kurma adalah oleh-oleh khas Arab Saudi yang sering dijadikan buah tangan untuk sanak keluarga maupun kerabat. Kali ini tim Duniamasak akan berbagi informasi

Sticky PostCari Tahu Perbedaan Oven Pizza dan Oven Bakery via freepik ala tim duniamasak

Cari Tahu Perbedaan Oven Pizza dan Oven Bakery!

Siapa menyangka bahwa pizza akan menjadi makanan yang disukai oleh masyarakat Indonesia? Selain pasta seperti spaghetti dan makaroni, ternyata pizza juga menjadi andalan dalam restoran Italia di Indonesia. Pizza adalah hidangan jenis roti bundar dan pipih dari Italia yang dipanggang dalam oven lalu dilumuri saus

Sticky PostBuah Ciplukan yang Kaya akan Manfaat, Harganya Mahal! via freepik ala tim duniamasak

Buah Ciplukan yang Kaya akan Manfaat, Harganya Mahal!

Buah ciplukan yang sering tumbuh liar di sekitar halaman rumah atau kebun ini ternyata memiliki kandungan yang baik untuk untuk kesehatan. Berkat kandungan yang dimilikinya buah ciplukan kini banyak dicari orang dan harganya pun semakin mahal. Berikut ini adalah informasi mengenai buah ciplukan yang kaya

Sticky PostResep Camilan Buah yang Enak, Gak Perlu Maha via freepik ala tim duniamasak

Resep Camilan Buah yang Enak, Gak Perlu Mahal!

Buah adalah makanan yang memiliki segudang manfaat terutama untuk kesehatan. Tak jarang dari kita hampir setiap hari ingin mengkonsumsi buah untuk menjaga kesehatan. Namun taukah sahabat duma? Bahwa ternyata buah dapat dijadikan camilan yang unik? Berikut ini adalah resep camilan buah yang enak dan bisa

Sticky PostManfaat Juice Dispenser pada Restoran via freepik ala tim duniamasak

Manfaat Juice Dispenser pada Restoran

Juice dispenser merupakan sebuah mesin khusus yang digunakan untuk menyimpan dan menjaga kualitas minuman tetap baik. Dispenser ini memiliki satu atau beberapa tabung yang berisi minuman, tabung ini transparan sehingga minuman yang ada di dalamnya terlihat jelas. Juice dispenser memang cocok digunakan untuk kalian yang

Sticky PostBlender Profesional dari MADIN via duniamasak jual blendet murah blender profesional madin juice blender bumbu blender whipped cream blender cheese macchiato maker milk foam maker

Kenali Berbagai Jenis Blender Profesional dari MADIN

Blender adalah alat elektronik berupa sebuah wadah yang dilengkapi dengan pisau berputar yang digunakan untuk mengaduk, mencampur, menggiling, atau melunakkan bahan makanan. Pisau berputar tersebut umumnya berbentuk seperti sebuah baling-baling pendek yang dipasang pada bagian bawah wadah blender dan akan berputar dengan cepat menggunakan tenaga