Search Results for: menu

Sticky PostMenu arisan via freepik ala tim duniamasak.com

5 Menu Arisan di Rumah, Wajib Ada!

Saat mengadakan arisan di rumah, hal yang paling utama dipersiapkan adalah menu arisan. Makanan yang disajikan saat arisan tidak melulu mewah ataupun mahal. Duma punya rekomendasi menu arisan di rumah yang wajib sahabat Duma sajikan lho! Penasaran? Yuk intip menunya disini! Sajian Menu Arisan Selain

Sticky PostMenu makanan anak sehat via freepik ala tim duniamasak.com

Menu Makanan Anak 4 Sehat 5 Sempurna

Seperti yang kita ketahui sejak dulu pemerintah selalu mengkampanyekan makanan 4 sehat 5 sempurna. Kampanye tersebut dilakukan sejak lama bukan tanpa alasan, melainkan pemerintah berharap agar Warga Negara Indonesia menjadi sehat karena mengonsumsi makanan yang bergizi. Menu makanan anak 4 sehat 5 sempurna tentunya memiliki

Makanan Khas Lebaran Untuk MPASI via freepik ala duniamasak

Rekomendasi Menu MPASI dari Ikan Air Tawar

Banyak jenis ikan yang dapat digunakan untuk membuat menu MPASI. Salah satunya adalah dengan ikan air tawar. Ikan ini merupakan bahan makanan yang memiliki banyak nutrisi dan berguna untuk tubuh. Kandungan yang dimilikinya antara lain protein, karbohidrat, lemak, vitamin, dan mineral. Berikut ini DuMa ingin

Jenis menu via freepik ala duniamasak

Kenali Jenis Menu yang Ada di Restoran

Saat kita berkunjung ke restoran, biasanya kita akan melihat menu untuk memilih makanan apa yang akan disantap. Terdapat banyak menu yang disediakan oleh restoran sesuai jam makan para pengunjung. Setiap restoran mempunyai aturan tersendiri dalam menentukan list makanannya. Apa yang membedakannya? Mari simak beberapa jenis

Diamante peralatan dapur dok. duniamasak

Siapkan Menu Favoritmu dengan DIAMANTE

Tahun demi tahun, kebutuhan setiap orang pasti akan bertambah. Mulai dari anak-anak hingga orang dewasa, semua mempunyai kebutuhannya masing-masing. Namun, ada satu yang mereka perlukan bersama-sama yaitu peralatan dapur. Mulai dari pemakaian rumah tangga hingga HORECA, mempunyai kebutuhan yang sama dalam memenuhi peralatan dapurnya. Kitchen

Sticky PostMenu bakaran tahun baru BBQ barbecue barbeque via freepik ala duniamasak Inspirasi Kencan Pertama dari Drakor

Menu Bakaran Untuk Pesta Tahun Baru

Sebentar lagi kita akan menyambut tahun baru 2020 nih! Sahabat Duma sudah menyiapkan acara apa untuk merayakan pergantian tahun nanti di malam tahun baru? Biasanya pasti akan mengadakan acara masak bakar-bakaran atau lebih dikenal dengan sebutan barbecue yang menyajikan beraneka macam makanan. Sudah tau mau masak

Sticky PostTips mengatasi makanan menumpuk setelah idul fitri via hellosehat.com ala tim duniamasak

Tips Mengatasi Makanan Menumpuk Setelah Idul Fitri

Hari raya Idul Fitri dapat dijadikan momen untuk berkumpul kembali bersama keluarga, apalagi keluarga yang sudah lama tidak bertemu. Sebelum hari raya Idul Fitri tiba, sebagian masyarakat Indonesia sudah sibuk memikirkan rencana apa yang akan dilakukan untuk hari raya nanti dan umumnya yang paling utama

Sticky PostCara menurunkan kolesterol via moneysmart.id ala tim duniamasak

Cara Menurunkan Kolesterol, Berikut Tipsnya!

Tingginya kadar kolesterol sering berdampak lanjut kepada kondisi-kondisi yang fatal, seperti penyakit jantung, stroke dan gangguan penyumbatan pembuluh darah. Apalagi jika kita tidak tahu cara menurunkan kolesterol tinggi yang sedang dialami. Namun tahukah Kalian, bahwa sebenarnya kolesterol adalah hal yang tidak berbahaya? Yang berbahaya adalah

Sticky Postmenu favorit untuk ulang tahun via imagenesmi

Menu Favorit untuk Pesta Ulang Tahun yang Tidak Boleh Dilewatkan

Ulang tahun adalah momen spesial dimana bertambahnya usia dan kedewasaan seseorang. Momen ini sering dirayakan dengan pesta bersama keluarga ataupun mengundang para sahabat dekat dengan harapan kebersamaan akan tetap terjaga seiring bertambahnya umur seseorang. Saat menjamu para undangan tentunya harus disiapkan berbagai macam menu favorit

Resep bubur ayam yang disukai keluarga ala duniamasak via pixabay.com

Resep Bubur Ayam Menu Kesukaan Keluarga

Hai sahabat duma, musim dingin begini biasanya makanan yang hangat-hangat laris manis nih. Biasanya menu sarapan maupun camilan sore, bubur ayam menjadi favorit keluarga. Apalagi anak-anak. Kamu bisa memasaknya dengan mudah dengan resep di bawah ini! Resep Bubur Ayam Enak Bahan membuat bubur ayam :