Tag Archives: makanan

Makanan kartun di dunia nyata via freepik ala duniamasak

Makanan Dari Kartun yang Ada Di Dunia Nyata

Apakah sahabat Duma ada yang rindu dengan tontonan kartun setiap hari Minggu pagi di televisi nasional? Kalau Duma sudah sangat rindu dan biasanya cara mengobati rasa tersebut adalah dengan menyantap makanan yang ada di kartun. Hah? Masa iya ada makanan kartun di dunia nyata? Mungkin

Sticky PostMeredakan alergi via freepik ala duniamasak.com

Makanan yang Dapat Meredakan Alergi

Alergen merupakan istilah dari benda yang dapat menimbulkan alergi. Alergi sendiri adalah reaksi dari sistem kekebalan tubuh pada manusia apabila terdapat partikel asing yang masuk ke dalam tubuh. Reaksi tersebut dapat menyebabkan kulit terasa gatal, iritasi, bersin ataupun mata merah. Bila sahabat Duma sedang megalami

Jenis parutan makanan via freepik ala duniamasak

Tidak Hanya Untuk Keju, Ketahui Berbagai Jenis Parutan Lainnya

Parutan atau bisa dikenal juga dengan pemarut merupakan perlengkapan dapur yang berfungsi untuk memarut makanan menjadi potongan-potongan kecil atau halus. Awalnya, alat ini hanya digunakan untuk memarut keju saja. Namun seiring berjalannya waktu, pemarut ini juga cocok dipakai untuk beberapa bahan makanan agar mempermudah menyiapkan

Hangry! Indonesia dok. duniamasak

Satu Restoran Dengan Beragam Rasa? Hanya di HANGRY!

Selama beberapa bulan diterapkannya PSBB dan social distancing, tim DuMa mengeksplorasi banyak restoran dengan berbagai macam masakan yang dihadirkan dalam bentuk delivery. Mulai dari variasi menu lama yang diinovasikan menjadi baru hingga menu baru yang dihadirkan secara unik dan beda dari yang lain. Hingga satu

Jenis berry via freepik ala duniamasak

WOW! Ternyata Jenis Berry Banyak Banget Loh

Jika sering menyantap yogurt atau memakan roti dengan selai, maka sudah tidak akan asing lagi dengan buah-buahan ini. Ya, berry adalah salah satu jenis buah yang banyak ditemui berbentuk bulat dan kecil. Walaupun beberapa terbilang mini, namun khasiatnya tidak kalah hebat dengan buah lainnya yang berbentuk besar.

Food court jakarta via freepik ala duniamasak

5 Food Court Di Mall Jakarta Dengan Tema Modern

Selama #dirumahaja dan diterapkannya PSBB, pasti kamu rindu berpergian ke luar rumah ya? Seperti berkunjung ke museum, makan di restoran, dan pergi ke mall. Hari ini, telah ditetapkan kebijakan baru untuk meyambut new normal dengan perlahan membuka kembali mall di Jakarta. Wow! Tentu antusias warga

Sticky Postnasi goreng enak di Jakarta via freepik ala tim duniamasak.com Resep Nasi Goreng Saus Tiram Untuk Sahur

5 Rekomendasi Kuliner Nasi Goreng Enak di Jakarta!

Nasi goreng yang merupakan makanan khas Indonesia memang sudah diakui kelezatannya. Ya, nasi goreng menjadi salah satu makanan terlezat versi CNN. Nasi goreng sangat cocok dengan lidah orang Indonesia, tidak heran bila kita dapat dengan mudah menemukan makanan ini. Nah bila sahabat Duma sedang berkunjung

The new normal via freepik ala duniamasak

Bagaimana Cara Menghadapi Era New Normal?

Sekitar pertengahan bulan lalu, istilah new normal sangat banyak ditemukan di berbagai berita dalam platform media di Indonesia. Pengertian new normal bisa diartikan sebagai cara hidup yang baru di tengah pandemi Covid-19 dan berdamai dengan keadaan ini. Bagaimana kita harus menghadapi cara hidup baru atau new

Makanan Turki via freepik ala duniamasak

Saatnya Mencoba Makanan Khas Turki

Turki merupakan sebuah negara yang cukup unik. Negara ini terbentang luas di kawasan Eurasia sehingga banyak yang bisa dieksplorasi ketika berkunjung ke Turki. Tidak hanya dalam segi wisata sejarah, namun tentunya untuk wisata kuliner juga mempunyai ragam rasa yang wajib dicicipi. Yuk, saatnya mencoba makanan

Sticky Postwarung rawon di banyuwangi rawon via nusadaily.com ala tim duniamasak.com

Ini Loh 5 Warung Rawon di Banyuwangi yang Rasanya Enak!

Berbicara soal kuliner di Banyuwangi pasti terselip juga menu Rawon. Pasalnya, Banyuwangi terkenal dengan rawon yang disajikan tidak seperti pada umumnya atau bisa dikatakan unik. Keunikan tersebut tercipta karena rawon di Banyuwangi dapat dinikmati dengan menu makanan lain seperti bakso bahkan pecel. Ada 5 warung