Search Results for: nonton

Sticky PostRekomendasi channel youtube mukbang korea indonesia via freepik ala duniamasak,com

3 Rekomendasi Channel YouTube Konten Mukbang

Pasti kalian sudah familiar dengan yang namanya mukbang. Dalam bahasa Korea, meokbang memiliki arti sebagai sebuah siaran langsung rekaman visual yang dilakukan secara online dimana akan ada acara seseorang menyantap banyak makanan dalam satu waktu sambil berinteraksi dengan para penonton. Umumnya, mukbang dilaksanakan di platform

Sticky PostRestoran gastronomi molekuler di Jakarta Indonesia via freepik ala duniamasak

Rekomendasi Restoran dengan Konsep Gastronomi Molekuler

Gastronomi merupakan sebuah istilah dalam tata boga yang cukup menarik untuk dipelajari. Salah satu cabang dari gastronomi yang banyak diminati adalah pemahaman molekuler. Teknik ini mengacu pada ilmu biologi molekuler, fisika, kimia dan fenomena sensori dalam mengolah bahan masakan. Molecular gastronomy akan bereksperimen dengan bentuk

Sticky PostResep madeleines kue asal perancis via freepik ala duniamasak

Suka dengan Kue Asal Prancis? Yuk Coba Resep Madeleine Ini!

Suka menonton seri atau film dari Prancis? Tak jarang juga banyak ditayangkan pemeran menyantap kue manis yang membuat ngiler para penonton. Salah satu contoh kue manis yang sering ditampilkan adalah Madeleine. Kue tradisional asal Prancis ini memiliki rasa yang legit dan tekstur yang lembut. Madeleine mirip

Sticky PostKue tradisional korea selatan via blog.mykoreatrip.com via duniamasak

Cari Tahu Kue Tradisional Khas Korea Selatan

Siapa disini yang suka nonton drama Korea bertema kerajaan? Pasti sering juga salah fokus dengan hidangan yang disajikan di drama tersebut, kan? Salah satunya adalah hidangan berupa kue tradisional khas Korea Selatan ini. Mau tau ada kue apa saja yang enak dan lezat serta bisa

Sticky PostMerayakan hari kemerdekaan saat pandemi covid via freepik ala duniamasak

Cara Seru Merayakan Hari Kemerdekaan Saat Pandemi

Hari kemerdekaan merupakan momen yang sangat penting bagi seluruh masyarakat Indonesia. Masa pandemi pun tidak akan membuat semangat 17-an menjadi padam dan pastinya akan terus berkobar sampai selamanya. Maka dari itu untuk tetap menjaga protokol kesehatan, tim Duniamasak.com memiliki cara seru untuk merayakan hari kemerdekaan

Sticky PostBerikut Rekomendasi anime animasi dengan tema memasak via freepik ala duniamasak

4 Rekomendasi Anime dengan Tema Memasak

Siapa yang suka menonton anime? Anime diambil dari bahasa Jepang yang memiliki arti sebuah animasi yang digambar dengan tangan ataupun teknologi komputer. Animasi ini hampir sama seperti kartun dan mempunyai banyak genre cerita. Kali ini, tim Duniamasak.com ingin memberikan rekomendasi anime dengan tema memasak yang

Sticky PostRayakan Valentine via freepik ala tim duniamasak.com

4 Cara Seru Rayakan Valentine di Rumah!

Valentine atau yang dikenal dengan hari kasih sayang sejatinya tidak harus dirayakan di luar rumah. Pasalnya di rumah pun kita dapat merayakannya dengan mengisinya dengan banyak hal. Bagi beberapa pasangan yang masih bingung dengan rencana Hari Valentine dengan pasangan sebaiknya simak tips dari Duma rayakan

All you can eat banner via freepik ala duniamasak

Mari Nikmati All You Can Eat Saat Perayaan Tahun Baru

Saat perayaan tahun baru, biasanya kita akan berkumpul bersama keluarga dan rekan sambil menyantap hidangan BBQ. Mulai dari sayuran seperti jagung hingga daging panggang seperti ayam dan sapi; selalu menjadi penambah keceriaan dikala tahun baru tiba. Jika sahabat DuMa tidak ingin terlalu repot membeli bahan

Rekomendasi Channel memasak di YouTube via freepik ala duniamasak

3 Channel YouTube untuk Belajar Memasak

Siapa disini yang tidak suka memasak? Berapapun usiamu, pasti akan ada satu momen dimana kamu harus dan diwajibkan untuk turun ke dapur kan? Nah, bagi kamu yang masih baru terjun ataupun yang ingin menambah keahlian dalam memasak, tidak perlu susah lagi untuk mengambil kelas khusus.

Liburan seru #dirumahaja via freepik ala duniamasak

Mengisi Liburan Sekolah #dirumahaja Bareng si Kecil

Saat liburan sekolah tiba, pasti si kecil juga tidak sabar untuk berpergian keluar rumah. Namun jika dirasa situasi dan kondisi belum memungkinkan atau belum ada rencana liburan, Bunda pun bisa menyiasati dengan berkegiatan #dirumahaja. Bunda bisa menjelaskan kepada si kecil bahwa liburan tidak berarti harus