Tag Archives: makanan

Sticky PostMenu Sarapan Awal Tahun via pixabay ala tim duniamasak.com

Pilihan Menu Sarapan Awal Tahun, Enak dan Kenyang!

Sebagaian orang tidak begitu memperhatikan sarapan untuk memulai aktivitasnya. Padahal asupan makanan yang bergizi amatlah dibutuhkan oleh tubuh, apalagi kesehatan tubuh sangatlah menunjang aktivitas kita seharian. Beberapa mungkin beralasan karna sangat memakan waktu dan juga repot. Tentunya, sarapan harus kita biasakan demi kesehatan tubuh. Berikut

Sticky PostRekomendasi Parsel Buah Untuk Natal via pexels ala tim duniamasak.com

Rekomendasi Parsel Buah Untuk Natal

Perayaan Natal merupakan momen yang sangat spesial bagi umat Kristiani. Tak heran pada perayaan tersebut merupakan saat yang paling tepat untuk berkumpul bersama keluarga dan juga saling berbagi kebagi kebahagiaan. Umumnya berbagi parcel kue kering pun menjadi salah satu bagian dari berbagi kebahagiaan. Namun, tidak

Sticky PostKapan bayi boleh makan roti via yummytoddlerfood.com ala duniamasak

Kapan Bayi Sudah Diperbolehkan Makan Roti?

Pada umur 6 bulan, umumnya bayi akan diberi makanan pendamping ASI (MPASI) sesuai dengan kebutuhan. MPASI sangat disarankan karena terbilang makanan paling ‘aman’ untuk bayi dengan tekstur lembut dan kaya akan nutrisi bagi tumbuh kembangnya. Berbagai macam racikan dan resep MPASI yang menggugah selera makan

Sticky PostResep jongkong bangka via IG/dimi.cakes ala tim duniamasak.com

Yuk Kita Cobain Resep Jongkong Bangka!

Makanan yang satu ini sangatlah terkenal di Bangka Belitung tak heran bila sahabat Duma berkunjung ke daerah ini tidaklah sulit menemukan makanan yang satu ini. Ya, jongkong bangka adalah kue basah khas Bangka Belitung dengan tampilan warna berbeda setiap lapisnya. Rasa dari kue ini adalah

Sticky PostResep Roti Goreng Wijen via fimela.com ala tim duniamasak.com

Resep Roti Goreng Wijen, Camilan Enak Untuk di Rumah

Camilan enak yang satu ini memang banyak penggemarnya. Bagi sahabat Duma yang penasaran cara membuat roti ini ada baiknya intip resep roti goreng wijen pada artikel kali ini. Apalagi roti goreng wijen ini sangat tepat dijadikan camilan saat waktu luang bersama keluarga. Rasa dari roti

Sticky PostRoti Pita Chicken pita pocket via freepik ala tim duniamasak.com

Hidangan Roti Pita yang Enak, Wajib Coba!

Roti pita sangat populer di negara-negara Timur Tengah. Roti ini berbentuk pipih dan biasanya disajikan bersamaan dengan kari untuk sebagai pelengkapnya. Roti ini sebetulnya menggunakan bahan-bahan yang sederhana seperti tepung, garam, ragi dan air. Roti ini memiliki tekstur yang empuk dan ditengahnya kopong. Namun kali

Sticky PostPilihan Roti yang Sehat via getrecipecart.com ala tim duniamasak.com

Sarapan Dengan Berbagai Pilihan Roti yang Sehat!

Roti menjadi pilihan banyak orang untuk memulai aktivitas sebagai menu sarapan. Tentunya memang kehadiran roti ini sangat mempermudah kita untuk menambah energi di pagi hari. Roti umumnya terbuat dari tepung terigu biasa, tepung gandum dan bahan-bahan lainnya yang telah dihaluskan. Bagi sahabat Duma yang bingung

Sticky PostLagu Indonesia tema Makanan via freepik ala duniamasak Yang Jomblo Jangan Sedih! Yuk Lakukan Ini di Hari Valentine

Ternyata Ada Lagu Indonesia yang Bertema Makanan Loh!

Saat memasak, untuk menambah mood dalam membuat sesuatu perlu diiringi dengan lagu favorit agar suasana hati menjadi semakin baik. Karena banyak orang percaya bahwa masakan yang enak berasal dari tangan dan hati yang gembira dari sang pembuatnya. Tak hanya lagu biasa, ternyata ada beberapa lagu Indonesia

Sticky PostTempat Kuliner Khas Padang Malabar Arham via zomato.com ala tim duniamasak.com

Rekomendasi Tempat Kuliner Khas Padang, Banyak Pilihannya!

Kuliner khas Padang hampil mengisi setiap sudut perkotaan di Indonesia. Rasanya yang lezat dan kaya akan rempah-rempah memnag sangat cocok di lidah masyarakat Indonesia. Beberapa dari kita mungkin penasaran dan ingin mencicipi tempat kuliner khas Padang langsung di daerahnya. Nah bila sahabat Duma sedang berada

Sticky PostMakanan unik khas Indonesia Ampiang dadiah via idntimes ala tim duniamasak.com

Makanan Unik Khas Indonesia, Ada Botok Tawon!

Berbicara soal makanan unik khas Indonesia memang tidak ada habisnya. Pasalnya, Indonesia memiliki banyak daerah dengan makanan unggulanya masing-masing. Tak heran bila kita berkunjung ke suatu daerah kita akan menemukan makanan-makanan khas dari daerah tersebut. Bahkan kita menjadikannya sebagai oleh-oleh untuk keluarga dan teman-teman tercinta.