Tag Archives: duniamasak.com

Sticky PostTradisi Ulang Tahun via freepik ala tim duniamasak.com

Tradisi Ulang Tahun di Belahan Dunia

Ulang tahun merupakan hal yang dinanti-nanti, karena biasanya saat berulang tahun kita sering mendapat surprise dan kado. Jika di Indonesia, orang yang berulang tahun akan menraktir teman-temannya. Nah, bagaimana bila di negara lain ya? Apa saja tradisi ulang tahun di belahan dunia yang biasanya dilakukan?

Sticky PostPinata permen ulang tahun meksiko ala duniamasak

Ketahui Fakta Pinata Dalam Perayaan Ulang Tahun di Meksiko

Dalam setiap perayaan ulang tahun, ada saja momen yang bisa diciptakan untuk membuat acara lebih bermakna dan tampak meriah. Salah satunya di negara Meksiko, Amerika Utara. Penduduk disana mempunyai cara tersendiri untuk memeriahkan acara ulang tahun, terutama untuk anak-anak yaitu dengan membuat pinata. Tahukah sahabat

Sticky PostCookies dunia banner dok. duniamasak

Cari Tahu Cookies Dari Berbagai Belahan Dunia

Di bulan Maret ini, Duma masih merasakan aura kasmaran dan romantis berkelanjutan dengan perayaan hari kasih sayang bulan lalu. Duma jadi ingin mengulik lebih dalam mengenai makanan khas yang biasanya diberikan di hari tersebut. Namun sebagian orang percaya bahwa setiap hari merupakan hari kasih sayang

Sticky PostRestoran di Puncak via royalsafarigarden.com ala tim duniamasak.com

4 Restoran di Puncak dengan Pemandangan Indah

Puncak selalu menjadi destinasi favorit banyak orang disekitar Jabodetabek. Suasana yang dingin serta panorama yang indah menjadi alasan banyak orang untuk menghabiskan liburan di Puncak. Selain banyaknya penginapan yang memang lengkap, Puncak juga memiliki restoran-restoran yang dapat dengan mudah Sahabat Duma temukan sepanjang jalan. Restoran

Sticky PostExtra virgin olive oil mpasi via freepik ala duniamasak

Ingin membuat MPASI? Jangan Lupa Berikan EVOO

Pada saat bayi berusia enam bulan pertama sebaiknya hanya mengonsumsi ASI. Setelah enam bulan, maka bayi baru dapat mengonsumsi MPASI (Makanan Pendamping Air Susu Ibu). Pada saat inilah para ibu harus lebih memperhatikan MPASI yang akan diberikan kepada sang anak. Pastinya seorang ibu akan memberikan

Sticky PostBisnis hari valentine via freepik ala duniamasak

Rekomendasi Ide Bisnis di Hari Valentine

Valentine’s Day atau biasa disebut dengan Hari Kasih Sayang sangatlah identik dengan pemberian hadiah kepada orang yang tersayang. Hadiah ini dapat berupa cokelat, bunga, makan malam romantis, dan lain sebagainya. Hal tersebut bisa dijadikan peluang untuk bisnis musiman dalam beberapa perayaan. Bisa dalam bentuk skala

Sticky PostWo Ai Mie Cipete dok. duniamasak

Suka Makan Mie? Wajib Banget Berkunjung Ke WO AI MIE

Di tahun 2020, perayaan tahun baru Imlek jatuh di bulan Januari akhir. Biasanya, hidangan Imlek identik dengan mie yang berarti akan membawa doa supaya panjang umur. Maka dari itu, bulan ini tim Duniamasak.com juga akan melakukan review resto dengan tema Mie. Salah satu tempat makan

Sticky PostCara Membuat Dodol China via masakapahariini.com ala tim duniamasak.com

Cara Membuat Dodol China, Intip Resep Kue Keranjang disini!

Imlek adalah perayaan tahun baru yang umumnya dirayakan oleh masyarakat keturunan China diseluruh dunia salah satunya di Indonesia. Tradisi yang melekat di Indonesia pada saat Imlek biasanya makan bersama, pertunjukan barongsai, angpao dan ucapan Gong Xi Fa Cai. Selain itu hidangan-hidangan khas Imlek pun mewarnai

Sticky Posttips membeli mixer roti via freepik ala tim duniamasak.com

Tips Membeli Mixer Roti untuk Usaha

Roti merupakan salah satu sumber karbohidrat yang banyak digemari masyarakat Indonesia, bahkan bisa menggantikan nasi sebagai makanan. Di negara barat roti menjadi makanan pokok yang setiap hari harus tersedia di kulkas. Karena hal tersebut banyak pengusaha roti yang mulai menjamur di berbagai daerah di Indonesia.