Search Results for: acara

Beragam Aktivitas Rich’s yang Inspiratif

Highlights 2023: Intip Beragam Aktivitas Rich’s yang Inspiratif

Tahun 2023 membawa memori indah yang menyenangkan. Kini, saatnya membuat resolusi di tahun 2024. Di penghujung tahun, Rich’s telah merangkum memori manis yang terjadi selama tahun 2023. Ada banyak kegiatan inspiratif seperti grand demo, ikut serta dalam berbagai pameran besar, peluncuran produk terbaru yang inovatif,

Sticky PostTempat Merayakan Malam Natal di Jakarta via freepik/freepik ala tim duniamasak.com

Tempat Merayakan Malam Natal di Jakarta

Malam Natal adalah salah satu momen yang sangat dinantikan oleh umat Kristen di seluruh dunia. Di Jakarta, ibu kota Indonesia, juga dipenuhi oleh berbagai acara dan kegiatan yang meriah untuk merayakan Natal. Namun, di tengah kesibukan dan keramaian kota, kira-kira di mana tempat merayakan Malam

Sticky Postgrand opening head office and showroom MADIN tangerang dok. duniamasak

MADIN: Grand Opening Head Office & Showroom

Tepat pada tanggal 16 November 2023, MADIN Indonesia resmi membuka Head Office dan Showroom pertamanya di Ruko Ice Business Park Blok F 11-12, Jl. BSD Grand Boulevard, Tangerang – Banten. Tim Duniamasak.com pun turut diundang untuk menghadiri acara tersebut. Showroom Pertama MADIN Indonesia Acara pembukaan

Partisipasi Rich's Indonesia Memeriahkan SIAL Interfood 2023 dok . Rich's

Partisipasi Rich’s Indonesia Memeriahkan SIAL Interfood 2023

SIAL Interfood sebagai pameran makanan dan minuman terkemuka di Indonesia yang telah berlangsung selama 24 tahun merupakan acara yang tidak boleh dilewatkan oleh pecinta kuliner, pelaku bisnis kuliner, jasa boga, horeka, hingga foodservice. Dalam kesempatan ini, Rich Products Indonesia, perusahaan terkemuka di dunia yang bergerak

Sticky PostCoba 5 Ide Bisnis Rumahan yang Menguntungkan dan Tidak Memerlukan Modal Besar! via freepik/freepik ala tim duniamasak.com

5 Ide Bisnis Rumahan yang Menguntungkan

Ketika memulai bisnis kecil-kecilan, seseorang harus memiliki tekad dan keinginan untuk mendirikan usaha sendiri. Dapat dikatakan bahwa peluang yang dihadirkan oleh usaha kecil sangat menjanjikan. Bahkan bagi individu yang sudah bekerja dan ingin menambah penghasilan, merambah ke dunia usaha rumahan bisa menjadi pilihan yang tepat.

Sticky Posttrade expo indonesia 2023 thumbnail dok duniamasak

Trade Expo Indonesia 2023: Berikan Peluang Baru Dalam Berbisnis

Trade Expo Indonesia 2023 ke-38 yang merupakan event berskala global yang diadakan oleh Kementerian Perdagangan kembali hadir untuk memberikan peluang baru dalam berbisnis. Pameran ini diselenggarakan pada 18 Oktober – 22 Oktober 2023 secara luring di Indonesia Convention Exhibition (ICE) – BSD City dan secara

Sticky Postsendok emas review resto blog duniamasak.com

Sendok Emas, Masakan Rumahan yang Selalu Dirindukan

Adakah sahabat Duma yang sedang merantau sehingga tinggal jauh dari keluarga? Salah satu hal yang paling sering dirindukan pastinya adalah makanan rumahan apalagi yang dimasak oleh sang ibu. Kali ini tim Duniamasak.com ingin memberikan rekomendasi tempat makan yang menyediakan masakan rumahan dengan rasa yang otentik

Sticky PostParis Baguette via instagram/parisbaguette_id ala tim duniamasak.com Rekomendasi 5 Bakery Korea yang Ada di Indonesia

Rekomendasi 5 Bakery Korea yang Ada di Indonesia

Kalau kita bicara Korea, bukan hanya penyanyi dan acara TV saja yang disukai masyarakat Indonesia. Namun juga sangat makanan Korea, seperti roti dari toko roti Korea. Beberapa roti asal Korea sudah menjadi sangat populer di negara kita. Nah apa saja rekomendasi 5 bakery Korea yang

Sticky Postchafing dish via freepik via Duniamasak.com Alat Penyaji Makanan Untuk Pesta Yang Wajib Dimiliki!

Alat Penyaji Makanan Untuk Pesta Yang Wajib Dimiliki!

Di dunia modern saat ini, cara penyajian makanan di sebuah pesta atau acara dapat menunjukkan tingkat kemewahannya. Untungnya, kini tersedia berbagai jenis alat untuk meningkatkan kecanggihan penyajian makanan. Meskipun banyak dari perangkat ini beroperasi menggunakan listrik, beberapa masih mengandalkan gas atau spirtus. Yuk kita simak

Sticky PostMenonton netflix via freepik ala tim duniamasak.com Rekomendasi Hotel di Jakarta, Ada Netflixnya!

Rekomendasi Hotel di Jakarta, Ada Netflixnya!

Hotel ibarat tempat khusus dimana orang bisa berlibur dan bersantai. Hotel tidak hanya untuk tidur, tetapi juga untuk bersenang-senang. Banyak pengelola hotel yang berusaha keras menjadikan hotelnya yang terbaik agar orang-orang mau datang dan menginap di sana. Bahkan punya hal-hal spesial seperti tersedianya Netflix untuk