Search Results for: camilan

Sticky PostParis Baguette via instagram/parisbaguette_id ala tim duniamasak.com Rekomendasi 5 Bakery Korea yang Ada di Indonesia

Rekomendasi 5 Bakery Korea yang Ada di Indonesia

Kalau kita bicara Korea, bukan hanya penyanyi dan acara TV saja yang disukai masyarakat Indonesia. Namun juga sangat makanan Korea, seperti roti dari toko roti Korea. Beberapa roti asal Korea sudah menjadi sangat populer di negara kita. Nah apa saja rekomendasi 5 bakery Korea yang

Sticky PostResep Seblak Khas Bandung yang Lezat! seblak via liputan6.com ala tim duniamasak.com

Resep Seblak Khas Bandung yang Lezat!

Seblak, makanan lezat yang terkenal, memiliki tempat yang familiar di hati dan selera banyak orang. Perpaduan rasa dan teksturnya yang unik menjadikannya terkenal. Baik dalam bentuk kering maupun lembab, seblak menawarkan sederet topping lezat yang menggugah selera. Berikut resep seblak yang wajib sahabat Duma coba!

Sticky PostFakta Lamang Tapai, Makanan Khas Minang! via tourism.solselkab.go.id ala tim duniamasak.com

Fakta Lamang Tapai, Makanan Khas Minang!

Wilayah Minang terkenal dengan sajian makanan mewahnya yang menggiurkan, mulai dari hidangan rendang yang enak hingga suguhan lamang tapai yang lezat. Terlepas dari statusnya sebagai makanan yang nikmat, camilan khusus ini telah berhasil bertahan dari masa ke masa serta umumnya hanya didapat selama acara-acara tertentu.

Sticky PostKuliner khas yogyakarta ala DuniaMasak via liburmulu.com Resep Cenil Enak, Yuk Kita Buat di Rumah! Cenil via Fimela ala tim duniamasak.com

Resep Cenil Enak, Yuk Kita Buat di Rumah!

Cenil adalah makanan ringan enak yang bisa sahabat Duma temukan di pasar tradisional. Kudapan ini sering dijual dengan lupis, serta suguhan lezat lainnya. Banyak orang menyukai cenil, karena cenil hadir dalam berbagai warna. Nah kita juga bisa membuatnya sendiri yuk intip resep cenil enak! Camilan

Resep Roti Goreng Wijen via fimela.com ala tim duniamasak.com

[QUIZ] Inilah Gorengan yang Wajib Kamu Makan Sesuai Zodiak

{“questions”:{“j6zk6”:{“id”:”j6zk6″,”mediaType”:”image”,”answerType”:”image”,”imageCredit”:”via bobo.grid.id”,”image”:”https:\/\/blog.duniamasak.com\/wp-content\/uploads\/Resep-Bakwan-Sayur-Sehat-Murah-Enak-dan-Lezat.jpg”,”imageId”:”16944″,”video”:””,”imagePlaceholder”:””,”imagePlaceholderId”:””,”title”:”[QUIZ] Inilah Gorengan yang Wajib Kamu Makan Sesuai Zodiak”,”desc”:””,”hint”:””,”answers”:{“7bev0”:{“id”:”7bev0″,”image”:”https:\/\/blog.duniamasak.com\/wp-content\/uploads\/aries.png”,”imageId”:”17162″,”title”:”Aries”,”isCorrect”:”1″,”descResult”:”Baik isian sayur, soun, ataupun polosan; tahu goreng memang menjadi favorit banyak zodiak terutama si Aries.”,”imageResult”:”https:\/\/blog.duniamasak.com\/wp-content\/uploads\/tahu-bandung-susu-lembang.jpg”,”imageResultId”:”11167″},”d1a35″:{“id”:”d1a35″,”image”:”https:\/\/blog.duniamasak.com\/wp-content\/uploads\/taurus.png”,”imageId”:”17171″,”title”:”Taurus”,”isCorrect”:”1″,”descResult”:”Baik tempe goreng maupun mendoan, tentu sangat nikmat dimakan di setiap momen.”,”imageResult”:”https:\/\/blog.duniamasak.com\/wp-content\/uploads\/tempe-mendoan.jpg”,”imageResultId”:”5688″},”yz4k5″:{“id”:”yz4k5″,”image”:”https:\/\/blog.duniamasak.com\/wp-content\/uploads\/gemini.png”,”imageId”:”17165″,”title”:”Gemini”,”isCorrect”:”1″,”descResult”:”Bakwan atau ote ote ini memang cocok menjadi camilan pada

Sticky PostIntip Board Game Cafe di Jakarta Yuk! via freepik ala tim duniamasak.com

Intip Board Game Cafe di Jakarta Yuk!

Akhir-akhir ini banyak anak muda di Jakarta yang suka pergi ke kafe board game untuk bersenang-senang dan bersantai. Kafe-kafe ini tidak hanya nyaman dan menyenangkan, tetapi mereka juga memiliki banyak permainan keren untuk dimainkan orang. Yuk intip board game cafe di Jakarta! Board Game Cafe

Resep Es Teh Gula Asem, Segarnya Asem Jawa yang Luar Biasa! via freepik ala tim duniamasak.com

Resep Es Teh Gula Asem, Segarnya Asem Jawa yang Luar Biasa!

Sejak dahulu meminum minuman sehat yang terbuat dari asam jawa sudah sering dilakukan. Dulu dibuat dengan cara tradisional, tapi sekarang ada cara baru dan seru untuk membuatnya. Mau belajar cara membuat minuman es asam jawa yang enak dan menyegarkan? Yuk simak resep es teh gula

Sticky PostTHUMBNAIL ARTIKEL GOODHE review resto dok. duniamasak.com

Have a Good Day with GOODHE

Umumnya, beberapa orang membutuhkan booster untuk memulai hari dan lebih bersemangat untuk beraktivitas. Salah satunya adalah booster dengan menenggak secangkir kopi. Nah, tim Duniamasak.com memiliki rekomendasi kedai dengan berbagai pilihan minuman kopi maupun non-kopi yang bisa sahabat Duma coba yaitu GOODHE. GOODHE GOODHE pertama kali

Sticky PostKetahui Jenis Ceri dan Cara Mengolahnya! via freepik ala tim duniamasak.com

Ketahui Jenis Ceri dan Cara Mengolahnya!

Biasanya ketika merayakan hari ulang tahun di Indonesia selalu menyertakan kue tart dalam perayaannya. Meskipun kue tar itu sendiri dapat bervariasi, terdapat topping yang identik, yaitu menggunakan cokelat atau ceri. Nah dari banyaknya ceri, ketahui yuk jenis ceri yang tepat dalam mengolahnya! Kenali Jenis Ceri

Sticky Posthealthy food by shafa umkm kuliner jakarta timur dok. duniamasak.com

Healthy Food by Shafa: Aneka Jajanan Sehat dengan Harga Terjangkau

Bagi kamu yang sedang menjalani gaya hidup sehat, tentu bisa mencoba hidangan dari UMKM ini. Dengan menyediakan aneka jajanan sehat seperti jus buah, salad sayur, hingga dimsum; Healthy Food by Shafa siap menjadi tempat andalanmu! Healthy Food by Shafa UMKM ini baru saja berdiri di